- Ada beberapa arti tafsir mimpi mendaki gunung.
- Arti mimpi naik gunung bisa dilihat dari sudut pandang Islam maupun Primbon.
- Primbon Jawa punya penafsiran spesifik terkait berbagai skenario yang dialami saat mimpi naik gunung.
Suara.com - Siapa sangka, hobi naik gunung ternyata bisa terbawa sampai mimpi. Bayangkan kala seseorang tidur terlelap, tiba-tiba ia serasa terbangun mendaki Seven Summits di Indonesia bersama sahabatnya.
Alhasil, orang tersebut tak perlu bersusah payah menyiapkan fisik dan perlengkapan untuk mendaki gunung.
Ia tinggal menutup mata dan bermimpi mendaki gunung yang ia ingin kuasai.
Ada beberapa arti tafsir mimpi mendaki gunung. Beberapa cendekiawan Muslim telah mengkaji terkait arti mimpi mendaki gunung menurut Islam.
Ada juga ahil mistisisme atau primbon Jawa yang menjelaskan tafsiran berbeda.
Berikut beberapa tafsir mimpi mendaki gunung baik menurut ajaran Islam dan primbon Jawa.
Tak ada tafsir mimpi yang mutlak menurut Islam, tetapi beberapa cendekiawan Muslim sepakat akan hal ini
Ajaran Islam memang tak menjelaskan tafsir mimpi naik gunung secara mutlak.
Berkembang berbagai tafsir mimpi tentang naik gunung, seperti yang dijelaskan oleh Tafsir al-Ahlam karya Ibnu Sirin dan beberapa karya tulis Imam An-Nabulsi.
Baca Juga: Arti Mimpi Beli Mobil Baru Menurut Primbon, Pertanda Kesuksesan Besar?
Perlu ditekankan bahwa dalam Islam, mendalami tafsir mimpi harus didasari oleh niat yang benar.
Hukum fiqh Islam memang memperbolehkan seorang Muslim untuk mendalami tafsir mimpi.
Hukum tersebut dijelaskan dalam Muqaddimah Ibnu Khaldun yang diambil dari beberapa kajian ulama kondang Ibnu Khaldun.
Adapun kala menafsirkan mimpi naik gunung, seorang Muslim harus mengambil pembelajaran atau hikmah yang baik.
Tak diperbolehkan seorang Muslim menggunakan mimpi tersebut untuk hal-hal yang gaib, seperti untuk meramal masa depan atau mencari kekuatan gelap.
Mengutip beberapa kajian tafsir mimpi, hikmah baik yang dapat diambil dari mimpi naik gunung yakni sebagai simbol perjuangan dan kesabaran.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Tren Facelift Meningkat di Usia 20-an: Bukan Lagi Soal Kerutan, Tapi Tekanan Standar Kecantikan
-
5 Rekomendasi Deodorant Aroma Elegan Anti Lebay: Cocok Untuk Hijabers
-
Permata yang Terlupakan, Keindahan Alam Pantai Kuwaru dengan Hutan Pinus, Kolam Renang, dan Seafood!
-
5 Kandungan Skincare yang Harus Dihindari Ibu Hamil, Nggak Aman untuk Janin
-
Kenapa Pakai Sunscreen Wajah Malah Kusam? Bukan Salah Produk, Mungkin Ini Penyebabnya
-
Siapa Jay Alatas? Ayah Sabrina Alatas Punya Pekerjaan dan Jabatan Mentereng
-
Klaim Ramah Lingkungan Tisu Bambu Dipertanyakan, Produksi Masih Bergantung Batu Bara
-
Sunscreen Apa yang Ampuh untuk Flek Hitam? Cek 5 Produk Lokal Terbaik dan Murah
-
Siapa Owner Produk Viva Cosmetics? Skincare Lokal Terlaris Saat Ini
-
Sosok dr Abdul Azis: Ketua IDI Makassar yang Meninggal Dunia di Mekkah