Saat berperan sebagai manajer Syahrini, Aisyahrani memiliki tanggung jawab yang besar. Ia harus mengatur jadwal, melakukan negosiasi kontrak, serta membangun strategi publikasi agar nama Syahrini tetap berada di puncak popularitas.
Ia mendampingi Syahrini sebagai manajer selama hampir tiga tahun. Aisyahrani sering tampil membela sang kakak dan memastikan citra sang diva tetap terjaga.
Setelah karier manajerialnya cukup stabil, ia mulai melebarkan sayap ke dunia bisnis. Ia diketahui mengelola berbagai lini usaha keluarga, termasuk kuliner dan fashion.
Pemilik nama lengkap Aisyahrani Fatimah Zaelani ini diketahui mempunyai brand fashion sendiri yang bertajuk SYH by Aisyahrani dengan tagline ‘Hijab Keelitan Harga Kerakyatan’. Produk yang ditawarkan oleh brand ini berupa scraft multifungsi yang juga dijadikan sebagai hijab.
Akun Instagram brand ini @syh_byaisyahrani telah memiliki lebih dari 136 ribu pengikut. Brand ini juga tidak hanya menawarkan produk scarft, tetapi juga menyediakan berbagai produk pakaian muslim-friendly dengan beragam model yang menarik.
Mengutip dari Shopee Official Store SYH by Aisyahrani, beberapa produk terlaris dari brand ini antara lain Pants Cargo Straight yang dibanderol mulai dari Rp719.100, Palazo Cargo Pants yang dibanderol mulai dari Rp399.000, serta Petite Bag yang dibanderol mulai dari Rp179.100.
Usaha kuliner Pawon Bu Cetar juga menjadi bisnis yang dikelola oleh Aisyahrani. Brand ini dikenal dengan berbagai produk makanan rumahan seperti siomay, sambal, serta kudapan Nusantara lainnya.
Kontributor : Rizky Melinda
Baca Juga: Disebut Penjual Siomay oleh Aisyahrani, Padahal Chef Devina Bukan Orang Sembarangan di Dunia Kuliner
Berita Terkait
-
Adik Syahrini Bandingkan Sikapnya dengan Chef Devina Soal Foto Dicomot: Kalau Saya Mah Ikhlas Aja!
-
Foto Siomaynya Dicomot Bisnis Adik Syahrini, Chef Devina Hermawan Akui Tak Kenal Aisyahrani
-
Aisyahrani Ngeles Pakai Foto Siomay Milik Chef Devina: Semua Juga Pakai Kok!
-
Penghasilan YouTube Chef Devina Hermawan, Foto Siomay Diduga Dicomot Adik Syahrini
-
Berapa Harga Siomay Adik Syahrini? Akui Comot Foto Chef Devina Hermawan, Kini Minta Maaf
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
12 Ramalan Keberuntungan Masing-Masing Shio di Tahun Kuda Api 2026
-
Mesti Tahu, Ini Cara Bangun Kreativitas dan Kepercayaan Diri Siswa Lewat Perayaan Akhir Tahun
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Terbaik untuk Lansia, Atasi Rontok hingga Akar
-
5 Rekomendasi Sampo Urang-Aring agar Rambut Hitam Berkilau dan Sehat, Mulai Rp14 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
-
5 Sepatu Vans Velcro Paling Nyaman, Praktis Tanpa Tali Style Anak Muda
-
4 Blender Portable Mini untuk Bikin Jus Buah bagi Pekerja Kantoran, Praktis dan Cepat
-
5 Sampo di Apotek Ampuh Atasi Dermatitis Seboroik dan Kulit Kepala Gatal
-
5 Sepatu untuk Kaki High Arch yang Nyaman dan Mendukung Aktivitas Sehari-hari
-
10 Makanan Anti-Aging Terbaik untuk Menjaga Kulit Bercahaya Usia 40-an ke Atas