Suara.com - Setiap akhir tahun, dunia belanja online selalu memasuki satu momen paling dinanti, yaitu Black Friday. Inilah periode ketika berbagai brand besar hingga retail global berlomba memberikan potongan harga terbesar mereka, mulai dari elektronik, fashion, perabot rumah, hingga perlengkapan dapur.
Bagi banyak orang, Black Friday bukan sekadar ajang belanja, tetapi kesempatan emas untuk mendapatkan barang impian dengan harga jauh lebih terjangkau. Tahun 2025 pun tidak berbeda.
Bahkan, tren menunjukkan bahwa semakin banyak toko memperluas penawaran Black Friday mereka, tidak hanya pada hari-H tetapi juga sepanjang minggu hingga menjelang akhir bulan November. Di tengah derasnya arus promo, konsumen sering kali kewalahan mencari mana penawaran yang benar-benar layak dibeli.
Tidak hanya menampilkan promo dari raksasa retail seperti Amazon, Walmart, atau Best Buy, BlackFriday.com juga menghadirkan berbagai penawaran dari toko lain yang mungkin tidak Anda sadari memberikan diskon besar.
Ini menciptakan “marketplace informasi” yang memudahkan pemburu diskon menemukan deal terbaik dengan cepat, tanpa harus membuka satu per satu website.
Kumpulan Promo Black Friday
Inilah kumpulan informasi promo Black Friday yang menarik untuk disimak:
1. Walmart - Clearance Hingga 70% Off
Salah satu penawaran unggulan di BlackFriday.com datang dari Walmart. Ada kategori “Walmart Clearance” dengan diskon “up to 70% off”. Contoh produk dari Walmart termasuk set perlengkapan air polo (Summer Waves Water Polo Set) dan furnitur rumah seperti 3-Door TV Stand Console. Penawaran ini bisa jadi kesempatan menarik bagi Anda yang mencari produk rumah tangga dengan harga miring, terutama jika bersedia berburu barang dari clearance.
2. Amazon - Gadget & Elektronik Mulai iPad, TV, Hingga Robot Vacuum
Baca Juga: Diskon 20 Persen Tiket Kapal PELNI Mulai Diburu, Jangan Sampai Kehabisan Kuota
Amazon juga masuk daftar toko dengan diskon menarik di BlackFriday.com. Salah satu penawaran yang disorot: iPad 11″ 128 GB dibanderol sekitar US$299 + free shipping. Selain itu, ada promo “Up to 55% off Amazon’s Spring Favorites + free Prime shipping”, cocok untuk Anda yang butuh produk elektronik, aksesori, atau kebutuhan harian. Jika Anda sedang menyiapkan belanja gadget, aksesori rumah, atau peralatan multimedia, Amazon bisa jadi toko utama Anda.
3. Robot Vacuum & Perabot Rumah dari Penawaran
Situs ini juga menampilkan penawaran untuk robot vacuums: misalnya model iRobot Roomba 694, dijual dengan harga sekitar US$179 (penawaran diskon dari harga reguler). Selain robot vacuum, ada furnitur rumah seperti TV-stand console yang dijual seharga US$99, pilihan menarik untuk menyegarkan interior rumah dengan budget hemat.
4. Foot Locker - Sepatu
Diskon sepatu dari Foot Locker juga bisa dinikmati di Black Friday 2023! Toko spesialis alas kaki ini memberikan penawaran menarik berypa diskon hingga 30% dan tambahan 20% lagi jika pengunjung membeli dua item sekaligus. Ini adalah waktu yang tepat untuk mendapatkan sneakers dan perlengkapan dari brand favorit dengan harga miring.
5. Zalora - Item Fashion
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
Terkini
-
5 Bahan Skincare Terbaik untuk Atasi Kerutan Rekomendasi Ahli, Cek Dulu Sebelum Beli!
-
7 Sepatu Adidas Ini Diskon 50% saat Black Friday, Mulai Rp400 Ribuan
-
6 Shio Paling Beruntung Besok 28 November 2025, Kamu Salah Satunya?
-
6 Serum Korea Ampuh Pudarkan Flek Hitam, Ada yang Aman untuk Kulit Sensitif!
-
5 Cushion Waterproof untuk Makeup Tetap Sempurna Sepanjang Hari
-
Bukan Sungai Biasa: Bongkar Keajaiban Alam dan Sejarah Sungai Cikahuripan yang Jarang Diketahui!
-
7 Rekomendasi Serum Kolagen di Bawah Rp50 Ribu untuk Ibu Rumah Tangga
-
Kacang Mete Ampuh Mengatasi ASI Seret? Ibu Menyusui Wajib Tahu Fakta Berikut Ini
-
5 Rekomendasi Parfum Casablanca Paling Wangi dan Tahan Lama, Harga Murah Meriah
-
Huru-hara Tumbler Tuku Hilang, Begini Aturan Bawaan di KRL dan Prosedur Jika Barang Tertinggal