Hasil akhirnya membuat kulit tampak lebih rapi dan smooth, cocok untuk daily makeup maupun acara khusus.
Formulanya diperkaya dengan chamomile extract, allantoin, dan kafein yang aman untuk kulit kering dan sensitif. Ditambah perlindungan SPF 50+ PA+++, produk ini juga membantu melindungi kulit dari sinar UV.
4. Instaperfect Skincover Air Cushion (Rp177.500)
Instaperfect Skincover Air Cushion menawarkan hasil akhir layaknya kulit sehat alami berkat teknologi RealSkin Filter.
Cushion ini mampu menyamarkan noda dan ketidaksempurnaan tanpa membuat wajah terlihat berat.
Coverage-nya cukup tinggi, tetapi tetap memberikan kesan skin-like. Cocok untuk kamu yang ingin tampilan rapi dan mulus, namun tetap terlihat natural dalam berbagai kondisi cahaya.
Ditambah perlindungan SPF 50 PA++++, cushion ini siap menemani aktivitas outdoor dengan perlindungan ekstra dari UV, polusi, dan blue light.
5. Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion (Rp180.000)
Somethinc Copy Paste Breathable Mesh Cushion menjadi salah satu cushion lokal dengan inovasi antibacterial mesh pertama di Indonesia. Teknologi ini membuat isi cushion lebih higienis dan tidak cepat kering.
Coverage yang dihasilkan berada di level medium hingga full dan bisa di-build sesuai kebutuhan. Perlindungan SPF 33 PA++ juga menambah nilai plus untuk penggunaan harian.
Cushion ini efektif menyamarkan pori-pori serta garis halus, dengan hasil akhir natural healthy glow yang membuat kulit tampak segar dan bercahaya sepanjang hari.
Baca Juga: 6 Cushion dengan SPF untuk Makeup Cepat dan Kulit Tetap Terlindungi
Formulanya mengandung hydrating skincare infused yang menjaga kelembapan kulit. Selain itu, cushion ini bersifat non-comedogenic, transferproof, dan sweatproof, sehingga nyaman dipakai seharian.
Itulah 5 rekomendasi cushion lokal high coverage yang tidak dempul. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Dini Sukmaningtyas
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Urutan Skincare Malam dengan Retinol yang Benar, agar Manfaatnya Optimal
-
6 Moisturizer Pencerah Wajah Kusam di Indomaret, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
5 Shio Berisiko Ciong di 2026, Mendekati Imlek: Waspada Energi Tahun Kuda Api!
-
5 PP Ramadan 2026 di TikTok yang Menarik, Lengkap Cara Buatnya
-
Mahsuri Saus Sachet, Bikin Hidangan Buka dan Sahur Lebih Praktis
-
Kulit Kencang Tanpa Bedah? Bongkar Cara Kerja Morpheus8 Brust untuk Dagu hingga Paha!
-
5 Rekomendasi Running Shoes Lokal Terbaik untuk Semua Kebutuhan Lari
-
Generasi Muda Mendominasi Bisnis Kuliner, Tapi 80 Persen Gagal: Ini Rahasia Bertahan Menurut Ahli
-
Terpopuler: Suami Boiyen Kena Kasus Apa hingga Cushion Wardah untuk Tutup Kerutan
-
Tren Perjalanan Kelompok Kian Diminati, IOITE 2026 Tawarkan Solusi Pengalaman Terkurasi