Suara.com - Kegagalan menjadi juara kompetisi bola basket NBA memberikan dampak besar bagi Miami Heat. Setelah pemain andalannya LeBron James memastikan akan hengkang, kini giliran Dwyane Wade yang mengikuti jejak rekannya itu.
Wade memutuskan untuk memperpendek kontraknya, seperti yang dilakukan oleh James. Belum ada informasi ke mana James dan Wade akan berlabuh di musim depan. Presiden Miami Heat Pat Riley mengungkapkan, Heat akan tetap bisa bersaing dengan klub lain meski ditinggal James dan Wade.
“Hari ini, kami memastikan bahwa Dwyane ingin memperpendek kontraknya. Selain itu, pemain veteran Udonis Haslem juga itidak mau diperpanjang. Keduanya kini berstatus agen bebas,” kata Riley.
Dengan status itu, James, Wade dan Haslem bisa pindah ke klub mana pun di NBA. Wade merupakan pilar sukses Heat dalam satu dekade terakhir. Karena itu, Riley menyatakan bahwa Wade akan selalu menjadi bagian dari kehidupan Miami Heat.
Kontrak Wade sebenarnya masih tersisa dua tahun lagi. Selain James dan Wade, pemain andalan Heat lainnya yang kemungkinan akan hengkang adalah Chris Bosh. Tiga pemain ini adalah kunci sukses Heat dalam meraih dua gelar juara NBA secara beruntun. (AFP/CNA)
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Keluarga Tahan Banting Anti Mogok, Mulai Rp 60 Jutaan
- 23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 Oktober: Klaim 16 Ribu Gems dan Pemain 110-113
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
- Jepang Berencana Keluar dari AFC, Timnas Indonesia Bakal Ikuti Jejaknya?
- Muncul Dugaan Kasus Trans7 vs Ponpes Lirboyo untuk Tutupi 4 Kasus Besar Ini
Pilihan
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
Terkini
-
Diungkap Hasyim, Prabowo Mau Disogok Rp16,5 Triliun dari 'Orang Nekat'
-
Bakal Gelar Ratas di Kertanagara, Prabowo Panggil Mendikti Lagi Bahas Hal Ini
-
Presma UIN Alauddin: Prabowo Serius Tegakkan Hukum dengan Reformasi Sistemik
-
Libatkan Pemerintah Pusat, Pramono Bakal Bentuk Satgas Pembenahan Kota Tua
-
BRIN Temukan Mikroplastik dalam Hujan, Pemprov DKI: Ini Alarm Lingkungan
-
Demi Kota Tua Hidup, Kampus IKJ Bakal Dipindahkan Gubernur Pramono dari TIM Cikini
-
Teddy hingga Dasco jadi Gerbang Komunikasi Presiden, Kenapa Tak Semua Bisa Akses Langsung Prabowo?
-
Legislator Gerindra Beri Wanti-wanti Soal Alih Fungsi Lahan Sawah, Bisa Ancam Kedaulatan Pangan
-
Bongkar 'Praktik Kotor' di Daerah! Kemendagri Usul Dana Pilkada Pakai APBN
-
Rombongan Kapolda Papua Tengah Dihujani Tembakan OPM, Kasat Narkoba Nabire Terluka di Kepala!