Suara.com - Hei Tang, nama lelaki itu. Dia tinggal di Desa Yanglio, Shaoyang, Hunan, Cina.
Suatu hari, Hei amat stres lantaran ditinggal pacar, yang disusul dengan kematian sang ayah.
Stres yang dialami Hei amat berat, sampai-sampai membuatnya mengalami gangguan kejiwaan. Gila.
Penyakit itu membuat Hei kerap mengamuk dan membuat onar. Untuk meredam amarah Hei, sang ibu, Shuangqiang Tang, 46, terpaksa 'memenjarakannya' di kandang ayam.
Selama 13 tahun, warga desa tak tahu Hei tinggal di kandang ayam. Warga, tahunya, Hei pergi meninggalkan desa ke suatu tempat.
Kisah Hei, akhirnya terungkap, setelah teman-temannya mendatangi desa dan menemui ibunya. Dan di situ-lah, mereka mendapati kondisi Hei yang amat memilukan.
"Kami tidak melihat dia selama bertahun-tahun. Kami memutuskan mengunjungi ibunya dan mencari tahu apa yang terjadi padanya," kata Hsiung Kuo, teman Hei, seperti dikutip dari laman Mirror.
"Dia di sana selama 13 tahun. Ibunya mengatakan kalau ini solusi terbaik untuk dapat mengatasi Hei," lanjut Hsiung.
Sementara itu, Shuangqiang, ibu Hei, mengatakan bahwa dirinya terpaksa menaruh anaknya di kandang ayam untuk meredam amarahnya.
"Saya tidak punya solusi lain, selain menempatkannya di sini," tuturnya.
"Saya tidak punya uang untuk mengobatinya. Uang saya cuma cukup untuk makan," lanjutnya.
"Saya kadang bertanya-tanya, apa yang akan terjadi padanya jika saja mati. Saya takut tak ada yang merawatnya," tutupnya.
Tag
Berita Terkait
-
'Gangguan Jiwa' COVID-19: Riset Ungkap Tekanan Mental Akibat Kesepian saat Pandemi
-
Terjawab Sudah, Ini Alasan Reza Gladys Sempat Jawab 'Nggak Tahu' Soal Sosok Ibunya
-
Krisjiana Saksi Ibu Reza Gladys Alami Gangguan Jiwa: Sampai Telanjang ke Luar Rumah
-
Blak-blakan, Rocky Gerung Sebut Jokowi Alami Gangguan Jiwa: Mau Jadi Begal Lagi Dia?
-
Panik ODGJ Asing di Dalam Kamar, Penghuni Apartemen Kalibata City Pilih Lompat dari Lantai 19
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Pemerintah Sebut UU Pers Beri Jaminan Perlindungan Hukum Wartawan, Iwakum Sebut Ini
-
Menpar Widiyanti Targetkan Industri MICE Indonesia Susul Vietnam di Peringkat Global
-
Puji Kepemimpinan Gubernur Ahmad Luthfi, BGN Puji Jateng Paling Siap Jalankan Program Gizi Nasional
-
Jokowi 'Dikepung' Politik? Rocky Gerung Bongkar Alasan di Balik Manuver Prabowo-Gibran 2029
-
'Mereka Ada Sebelum Negara Ini Ada,' Pembelaan Antropolg untuk 11 Warga Maba Sangaji di Persidangan
-
Terungkap! 'Orang Baik' yang Selamatkan PPP dari Perpecahan: Ini Peran Pentingnya
-
Dana Transfer Dipangkas Rp 15 Triliun, APBD DKI 2026 Anjlok dan Gubernur Perintahkan Efisiensi Total
-
Kelurahan Kapuk Dipecah Jadi 3: Lurah Klaim Warga Menanti Sejak Lama, Semua RW dan RT Setuju
-
Antonius Kosasih Divonis 10 Tahun Bui di Kasus Korupsi PT Taspen, Hukuman Uang Pengganti Fantastis!
-
Kapuk Over Populasi, Lurah Sebut Petugas Sampai Kerja di Akhir Pekan Urus Kependudukan