Suara.com - Kapolri Jenderal Badrodin Haiti melantik delapan Kapolda dan pejabat utama Mabes Polri di ruang rapat utama Mabes Polri di Jakarta, Jumat (12/6/2015).
Delapan Kapolda yang dilantik dan dirotasi itu, yakni Kapolda Metro Jaya dari Irjen Unggung Cahyono digantikan Irjen Tito Karnavian, Kapolda Jabar dari Irjen Mochamad Iriawan digantikan oleh Irjen Moeghriyarto.
Sementara Brigjen Polisi Edward Syah Pernong dilantik menjadi Kapolda Lampung menggantikan Brigjen Polisi Heru Winarko.
Kemudian, Kapolda Jambi dari Brigjen Bambang Sudarisman digantikan Brigjen Lutfi Lubihanto, Kapolda Kalimantan Selatan dari Brigjen Machfud Arifin digantikan Brigjen Agung Budi Maryoto, Kapolda Kalteng dari Brigjen Bambang Hermanu digantikan Brigjen Frakhrizal.
Kapolda NTB dari Brigjen Srijono digantikan Brigjen Umar Septono dan Kapolda Maluku Utara dari Brigjen Sobri Effendy Surya digantikan Brigjen Imam Budi Supeno.
Badrodin memandu mereka mengucapkan sumpah jabatan. Salah satu sumpahnya adalah untuk tidak korupsi dan menjaga kedaulatan negara.
"Demi Allah saya bersumpah, bahwa saya tidak akan melakukan Korupsi Kolusi Nepotisme dan gratifikasi berupa apa saja, dari atau siapapun saja, yang diduga atau patut diduga untuk menggerakkan atau melakukan sesuatu yang mempengaruhi tugas," kata Badrodin yang diikuti oleh para perwira tinggi tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
KPK Geledah Rumah Dinas Gubernur Riau, CCTV Disita!
-
Justru Setuju, Jokowi Santai Usulan Gelar Pahlawan Soeharto Tuai Protes: Pro-Kontra Biasa
-
Jawab Tantangan Krisis Iklim, Indonesia Gandeng The Royal Foundation di Rio 2025
-
Anggur Hijau Terkontaminasi Sianida Terdeteksi di Menu MBG, DPR Soroti Pengawasan Impor Pangan
-
KPK Ungkap Alasan Sekdis PUPR Riau Tak Berstatus Tersangka Meski Jadi Pengepul Uang Pemerasan
-
Belum Tahan Satori dan Hergun Tersangka Kasus CSR BI-OJK, Begini Ancaman Boyamin MAKI ke KPK
-
Polisi Bongkar Bisnis Emas Ilegal di Kuansing Riau, Dua Orang Dicokok
-
Muhammadiyah Tolak Keras Gelar Pahlawan, Gus Mus Ungkit 'Dosa' Soeharto ke Kiai Ponpes
-
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Gaet Investasi Rp62 Triliun dari Korea di Cilegon
-
BAM DPR Dorong Reformasi Upah: Tak Cukup Ikut Inflasi, Harus Memenuhi Standar Hidup Layak