Suara.com - Raja Grand Slam Roger Federer mempertahankan dominasinya di putaran awal AS Terbuka, setelah menundukkan petenis Belgia Steve Darcis dengan skor 6-1, 6-2, 6-1.
Unggulan kedua Federer, yang hanya memerlukan 80 menit untuk lolos ke putaran ketiga Grand Slam terakhir tahun ini. Ia menang mudah atas Darcis yang merupakan petenis peringkat 66 dunia.
Bertanding di bawah sorot lampu di Stadion Arthur Ashe, Federer hanya kehilangan sembilan game pada dua pertandingan pertamanya di Flushing Meadows pekan ini.
Petenis 34 tahun asal Swiss itu, yang begitu nyaman bermain pada malam hari, menyamai rekor Serena Williams untuk koleksi kemenangan terbanyak di AS Terbuka di mana ia kini menorehkan catatan 29-1.
"Saya begitu menikmati permainan saya, selama bertahun-tahun. Merupakan hal hebat bahwa saya masih dapat mengalami hal itu dan bermain dengan baik. Itu terasa menyenangkan," kata Federer saat diwawancarai di lapangan.
Ia menambahkan, semoga ini bukan yang terakhir baginya. Di babak berikunta, Federer yang memiliki koleksi 17 gelar Grand Slam kategori tunggal putra namun belum pernah kembali memenanginya sejak gelar Wimbledon 2012, akan bertemu petenis Jerman Philipp Kohlschreiber, yang menyingkirkan Lukas Rosol asal Ceko. (Reuters)
Berita Terkait
-
Juara Grand Slam 7 Kali Venus Williams Umumkan Pernikahan dengan Andrea Preti
-
Berapa Ranking Emma Raducanu? Lawan Wakil Indonesia Janice Tjen di Babak Kedua US Open 2025
-
Debutan Indonesia Guncang US Open! Janice Tjen Tantang Juara Raducanu di Babak Kedua
-
Luar Biasa! Janice Tjen Lolos US Open, Mimpi Indonesia Terwujud Setelah 21 Tahun
-
Siapa Janice Tjen? Petenis Indonesia Pertama Lolos ke Grand Slam US Open 2025
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK
-
Bertemu Dubes Filipina, Yusril Jajaki Transfer Narapidana dan Bahas Status WNI Tanpa Dokumen
-
Dianggap Menista Salat, Habib Rizieq Minta Netflix Hapus Konten Mens Rea
-
Antisipasi Banjir, Pramono Luncurkan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta
-
Mengapa KPK Tak Lagi Tampilkan Tersangka Korupsi?
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
-
Roy Suryo Endus Manuver 'Balik Kanan' Eggi Sudjana soal Ijazah Jokowi, Ada Apa?