Suara.com - Jecko Leo Santoso alias Didi ditahan petugas Kepolisian Sektor Sawah Besar, Jakarta Pusat, karena mencuri di rumah kos warga bernama Rahman Hakim di Jalan Pangeran Jayakarta, Gang Taruna, RT 3, RW 7, Kelurahan Mangga Dua Selatan, Kecamatan Sawah Besar.
Kepala Sub Bagian Humas Polres Jakarta Pusat Komisaris Suyatno menjelaskan kepada Suara.com kronologis kasus yang terjadi pada Senin (7/3/2016) sekitar jam 09.00 WIB itu. Awal mulanya, Rahman ingin mandi. Sebelum masuk ke kamar mandi, dia terlebih dulu mengunci pintu kamar.
Sekitar 30 menit atau setelah selesai mandi, Herman hendak masuk ke kamarnya lagi, tapi dia mendapati gembok pintu dalam keadaan rusak serta pintu terbuka.
Setelah masuk ke kamar, ternyata tersangka sedang mengambil barang-barang berharga milik Rahman.
Saat itu juga, Rahman dibantu pemilik kos, Benny Tanzil, dan pengurus kos, Slamet, langsung meringkus Leo.
Tas warna milik Leo pun digeledah dan di dalamnya terdapat barang-barang curian, seperti HP Samsung Ace 3. Dia juga membawa celurit dan pisau lipat.
Setelah itu, Leo digelandang ke Polsek Sawah Besar.
Kasus tersebut sekarang sedang ditangani Polsek Sawah Besar.
Atas perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 363 KUHP tentang pencurian dengan pemberatan dan Pasal UU Darurat nomor 12 Tahun 1951 atas kepemilikan senjata.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis
-
Lawan Aksi Pencurian Besi, Pramono Anung Resmikan Dua JPO 'Anti Maling' di Jakarta
-
Bahaya Membiarkan Mesin Mobil Menyala Tanpa Pengawasan Bisa Berujung Sanksi Pidana
-
Terekam CCTV! Detik-Detik Curanmor Bersenpi Teror Warga Kembangan di Siang Bolong
-
Dulu Besi Tangganya Dicuri, Kini Kabel CCTV JPO Daan Mogot Ditemukan Putus
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Curanmor Berujung Penembakan di Palmerah Terungkap, Tiga Pelaku Dibekuk di Jakarta hingga Cimahi
-
Diduga Tak Kuat Menampung Guyuran Hujan, Plafon SDN 05 Pademangan Timur Ambruk
-
Nadiem Hadapi Putusan Sela, Bebas atau Lanjut ke Sidang Pembuktian Kasus Korupsi Rp2,18 Triliun?
-
Terapis SPA Tewas di Kamar Kos Bekasi, Polisi Tangkap Pelaku dan Temukan Cairan Pembersih Toilet
-
Kekerasan Anak Masih Tinggi, PPPA Dorong Sekolah Jadi Ruang Aman
-
Data Genangan dan Banjir Pagi Ini: Ketinggian Air di Pasar Minggu Mencapai Hampir Satu Meter
-
Hujan Angin, Pohon di Kemang Sempal Hingga Tutup Jalan
-
Banjir Arteri Lumpuhkan Akses Keluar Tol, Polisi Rekayasa Lalin di Rawa Bokor
-
Tiba di Banjarbaru, Prabowo Bakal Resmikan 166 Sekolah Rakyat
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air