Suara.com - Ustadz Solmed memang sudah diizinkan pulang ke Indonesia pada Sabtu (3/6/2017), malam. Tapi sampai sekarang dia masih tidak mengerti alasan petugas keamanan Bandara Changi, Singapura, menahannya di ruang isolasi sejak pagi tadi sampai sekitar sembilan lamanya.
Dia sudah bertanya berkali-kali apa alasan penahanan, tapi tak mendapatkan jawaban dari petugas.
"Dari ruang isolasi Saya dibawa 4 orang polisi menuju ruang tunggu pesawat. Saat itu saya tanya lagi, Apa salah saya? Dia jawab,kamu clear," tulis Solmed di Twitter @SholehMahmoed menceritakan ketika dia dibolehkan
Dia dipulangkan dengan pesawat Lion Air jam 19.50 dan sekarang sudah tiba di Jakarta.
Seharusnya, dia pulang jam 16.33, tetapi gara-gara dibawa ke ruang isolasi, tertunda sehingga agenda acara di Indonesia terganggu.
Saking tidak jelasnya alasan penahanan, Ustadz Solmed tadi sampai menyebut petugas keamanan bandara dengan kata-kata dzolim.
Betapa tidak kesal, dari jam sembilan pagi ditahan di ruang isolasi tanpa alasan yang dia ketahui.
"Paspor saya ditahan," tulis pemilik nama lengkap Sholeh Mahmoed Nasution
Ustadz Solmed menyampaikan terimakasih kepada warganet atas perhatian terhadap masalahnya.
"Terima kasih teman teman tweeps semua , mereka liat berita ini dan mereka kasih saya pulang cepat katanya," tulis Solmed.
"Sekali lagi, terima kasih untuk semuanya. Saya bingung tadi harus bagaimana kecuali bercerita atas peristiwa yg baru saja saya alami," Solmed menambahkan.
Tag
Berita Terkait
-
Dipantau Dirjen Pajak, Berapa Tarif yang Harus Dibayar Ustadz Solmed?
-
Pamer Rumah Senilai Rp 80 M, 'Utang' Ustaz Solmed ke Ustaz Jefri Al Buchori Diungkit
-
Warganet Singgung Video Lawas April Jasmine Nangis Masalah Ekonomi: Dua Tahun Jadi Miliarder?
-
Dikritik gara-gara Bikin Konten Rumah Mewah, Ustaz Solmed Cuek: Happy-happy Aja
-
Biodata April Jasmine, Seluk Beluk Kehidupan Pribadi dan Kontroversi Istri Ustadz Solmed
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
Darurat Banjir-Longsor Sumut, Bobby Nasution Fokus Evakuasi dan Buka Akses Jalur Logistik yang Putus
-
KPK Panggil Kakak Hary Tanoe dalam Kasus Bansos Hari Ini
-
Survei Terbaru Populi Center Sebut 81,7 Persen Publik Yakin Prabowo-Gibran Bawa Indonesia Lebih Baik
-
Heartventure Dompet Dhuafa Sapa Masyarakat Sumut, Salurkan Bantuan ke Samosir-Berastagi
-
Bansos Tetap Jalan Meski Sumatera Terendam Bencana, PT Pos Indonesia Pastikan Penyaluran Aman
-
KPK Pertimbangkan Lakukan Eksekusi Sebelum Bebaskan Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi, Ini Penjelasannya
-
Francine PSI Tagih Janji Pramono: kalau Saja Ada CCTV yang Memadai, Mungkin Nasib Alvaro Beda
-
Rano Karno: JIS Siap Hidup Lagi, Pemprov DKI Benahi Akses dan Fasilitas Pendukung
-
KPK Sudah Terima Surat Keppres Rehabilitasi, Eks Dirut ASDP Ira Puspadewi dan Rekan Segera Bebas
-
Mulai 2026, Periksa Kehamilan Wajib 8 Kali: Cara Pemerintah Turunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi