Suara.com - Hari ini Minggu, 1 Oktober 2017, jadi momen yang spesial bagi Ibu Negara, Iriana Joko Widodo. Tepat di hari inilah istri orang nomor satu di Indonesia, Presiden Joko Widodo, berulang tahun ke-54.
Ucapan selamat ulang tahun untuk ibu tiga anak--Gibran Rakabuming Raka, Kahiyang Ayu, dan Kaesang Pangarep--itu pun mengalir deras di media sosial.
Salah satunya dari komposer ternama Indonesia, Addie MS, melalui akun Twitter-nya, @addiems.
"Selamat berulang tahun, Ibu Hj. Iriana Joko Widodo...!" tulis Addie sambil mengunggah foto Iriana yang mengenakan baju kebaya berwarna oranye dan Iriana terlihat sedang melambaikan tangan.
Sementara itu, ragam komentar dituliskan warganet terkait ultah perempuan yang dinikahi Jokowi pada 24 Desember 1986. Mulai dari didoakan panjang umur hingga rumah tangganya langgeng dengan Jokowi.
"Selamat ulang tahun Ibu cantik... Doa dan cinta dari saya untuk Ibu Iriana," tulis @TitiValent.
"Slmat ulang tahun ibu iriana yg k 54 thn semoga panjang umur dan slalu setia terus bersama pkde mminpin indonesia..amin," tulis @DadoRmcf.
"Selamat ulang tahun ibu Iriana, semoga selalu diberkahi kesehatan, kekuatan dan kebahagiaan, ibu adalah inspirasi Indonesia #IrianaJokowi," tulis akun @Don4friends.
Momen spesial ini rupanya bukan hanya milik Iriana Joko Widodo seorang. Tepat di hari ini, putra sulungnya, Gibran Rakabuming Raka, juga berulang tahun yang ke-29.
Baca Juga: Jokowi Tegaskan Komit pada Tap MPRS Nomor 25/1966 Soal PKI
Ucapan selamat ulang tahun bagi keduanya pun dicuitkan pemilik akun @PBPGRI_OFFICIAL.
"Slamat Ultah Ibu Iriana Joko Widodo & Mas Gibran. Smg Allah SWT anugerahi kesehatan,panjang usia &vksabaran mendampingi Bpk Presiden @jokowi," tulisnya.
Selamat ulang tahun Ibu Iriana Joko Widodo dan Gibran Rakabuming Raka.
Berita Terkait
-
Bertemu Wapres Gibran, Komite Otsus Papua Minta Tambahan Anggaran Hingga Dana BLT Langsung ke Rakyat
-
Projo Siap Hapus Logo Jokowi, Gibran Santai: Itu Keputusan Tepat
-
Geger Ijazah Gibran: Roy Suryo ke Australia, Klaim Kantongi Bukti Langsung dari Petinggi UTS
-
Misi Roy Suryo Terbang ke Sydney: Investigasi Kampus Gibran, Klaim Kantongi Bukti Penting dari UTS
-
Gibran Hadiri Pemakaman PB XIII: Ungkapan Duka dan Penghormatan Terakhir
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
OTT KPK di Riau! Gubernur dan Kepala Dinas Ditangkap, Siapa Saja Tersangkanya?
-
KPK Sebut OTT di Riau Terkait dengan Korupsi Anggaran Dinas PUPR
-
Polisi Berhasil Tangkap Sindikat Penambangan Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi
-
600 Ribu Penerima Bansos Dipakai Judi Online! Yusril Ungkap Fakta Mencengangkan
-
Pemerintah Segera Putihkan Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan, Catat Waktunya!
-
Pengemudi Ojol Jadi Buron Usai Penumpangnya Tewas, Asosiasi Desak Pelaku Serahkan Diri
-
Sempat Kabur Saat Kena OTT, Gubernur Riau Ditangkap KPK di Kafe
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Sejarah Terukir di Samarkand: Bahasa Indonesia Disahkan sebagai Bahasa Resmi UNESCO
-
Tolak Gelar Pahlawan Soeharto, Koalisi Sipil Ungkap 9 Dosa Pelanggaran HAM Berat Orde Baru