Suara.com - Sopir angkot bernama Ade Sukarya ditemukan tewas dalam kondisi tanpa busana di kamar toilet SPBU Jalan Pajajaran, Kecamatan Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (25/3/2019).
Menurut penjaga toliet, Oman, jasad Ade ditemukan di dalam toilet SPBU tersebut sekitar pukul 12.00 WIB. Sebelum ditemukan tewas, Ade datang ke SPBU seorang diri dengan mobil angkot trayek 08a.
"Dia langsung bertanya, ada kamar mandi yang kosong? Terus langsung masuk dan mengunci pintu kamar mandinya," kata Oman.
Namun, sekitar 30 menit kemudian, Ade tidak kunjung keluar dari dalam toilet. Oman terkejut mendapati Ade telah meningal dunia dalam posisi duduk dan tanpa busana setelah mendobrak pintu toilet.
"Karena penasaran, sama anak saya didobrak pintunya. Dia sudah meninggal dunia," jelas Oman.
Kapolsek Bogor Utara Komisaris Irwandi mengungkapkan, korban meninggal karena diduga sakit jantung. Saat ini, jasad Ade sudah dibawa pihak keluarga untuk dimakamkan.
"Diduga serangan jantung. Menurut keluarganya, korban mempunyai riwayat salit jantung dan sekarang sudah dibawa ke rumah kakaknya," ujar Irwandi.
Kontributor : Rambiga
Baca Juga: Real Madrid Sasar Bintang West Ham United jika Gagal Gaet Eden Hazard
Berita Terkait
-
Fadli Zon: Lembaga Survei Kini Jadi Mafia Politik
-
Mobil Logistik Prabowo Berpelat TNI, Sudirman Said Minta Bawaslu Adil
-
Makan Jajanan Telor Gulung, 15 Siswa SD di Bogor Keracunan
-
Jokowi ke Warga Bogor: Siapa yang Mau Sertifikat?Sini Maju Saya Beri Sepeda
-
Viral Heboh Pengemis Punya Mobil Mewah di Bogor
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tinjau Bencana Sumatra, Prabowo Rayakan Tahun Baru Bersama Pengungsi
-
Kode Petasan Terbaca, Polres Jaktim Gagalkan Rencana Tawuran di Flyover Klender Saat Tahun Baru
-
Presiden Prabowo: Bantuan Bencana Wajib Transparan, Tak Ada Ujung-ujungnya Nagih
-
Semua Gardu Induk Aceh Bertegangan, PLN Kejar Pemulihan 180 Desa Masih Padam
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Prabowo: Bantuan Bencana Dibuka Seluas-luasnya, Tapi Harus Transparan dan Tanpa Kepentingan
-
Prabowo Instruksikan Danantara Koordinasi Ketat Bangun Hunian Pengungsi agar Tak Tumpang Tindih
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Penyebab Civic Ringsek di Bundaran HI, Polisi Ungkap Dugaan Pengemudi Muda Tak Fokus
-
Libur Tahun Baru 2026, Pengunjung Ragunan Diprediksi Tembus 100 Ribu Orang