Suara.com - Hebohnya kabar kemunculan Sunda Empire yang mengklaim menguasai seluruh dunia, turut mendapat tanggapan dari putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep.
Bukan lewat komentar, Kaesang memilih untuk menanggapinya dengan mengunggah meme di jejaring Twitter pribadinya.
Ia membuat parodi serupa dengan pernyataan petinggi Sunda Empire Rangga Sasana yang mengklaim Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) dibetuk berdasarkan tatanan ABCD.
Kaesang membagikan meme tentang usaha yang dikelolanya. Meme itu menampilkan dirinya yang tengah duduk memakai seragam dan baret.
Di bagian bawah meme tersebut kemudian dibubuhi tulisan "Sang Pisang Empire Tatanan Dasar ABCD".
Sementara ABCD itu merupakan kepanjangan dari A= Almond, B Banroll, C= Coklat dan D= Pisang.
Ia tak lupa menuliskan nama dirinya sebagai Raden Mas Ngarep.
Sontak unggahan Kaesang tersebut memancing atensi warganet yang merasa terhibur. Sejak dibagikan unggahan itu telah mendapat 4,1 ribu retweets dan 20.3 likes.
Sebelumnya, petinggi Sunda Empire, Rangga Sasana mengeluarkan sejumlah pernyataan kontroversial dalam acara Indonesian Lawyers Club Tv One, Selasa (21/1) malam.
Baca Juga: Liga 1 2020 Bergulir Lebih Awal, Teco: Bagus untuk Semua Tim
Selain mengklaim Pentagon dan PBB lahir di Bandung, ia juga mengungkap NATO berasal dari tatanan ABCD.
Di mana A adalah Amerika sebagai kansil. B merupakan British, C berarti Canada dan D adalah Bandung.
Tatanan tersebut kemudian memunculkan istilah Banda Indung yang berari Bandanya Ibu sebagai pusat kekuasaan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Wamenkomdigi: Pemerintah Harus Hadir untuk Memastikan AI Jadi Teknologi yang Bertanggung Jawab
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta