Suara.com - Jumlah pasien baru yang terinfeksi Virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 di Indonesia terus bertambah, pada Jumat (10/7/2020) per pukul 12.00 WIB selama 24 jam ada penambahan kasus postif sebanyak 1.611 orang.
Ribuan orang ini menambah kasus positif virus corona secara akumulatif sejak kasus pertama menjadi total 72.347 orang.
"Dari jumlah itu kita mendapatkan kasus positif terkonfirmasi sebanyak 1.611 orang, sehingga akumulasi totalnya menjadi 72.347 orang," kata Juru Bicara Pemerintah Khusus Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto dari Kantor BNPB, Jakarta, Jumat (10/7/2020).
Yurianto memaparkan angka penambahan tersebut didapatkan dari hasil pemeriksaan 23.609 spesimen hari ini, sehingga total spesimen yang sudah diperiksa sejak kasus pertama covid-19 hingga hari ini adalah 1.015.678 spesimen.
Baca Juga: LIVE STREAMING: Update Covid-19 Jumat, 10 Juli 2020
Spesimen ini diperiksa dengan menggunakan metode Polymerase Chain Reaction (PCR), Test Cepat Melokuler (TCM) dan laboratorium jejaring (RT-PCR dan TCM).
Dari jumlah itu, Yuri menyebut ada tambahan 52 orang meninggal sehingga total menjadi 3.469 jiwa meninggal dunia.
Kemudian, ada tambahan 878 orang yang sembuh sehingga total menjadi 33.529 orang lainnya dinyatakan sembuh.
Sementara Orang Dalam Pemantauan yang masih dipantau 38.705 ODP, dan PDP menjadi 13.882 orang.
Yuri menegaskan semua ini tersebar merata di 34 provinsi dan 459 kabupaten/kota, ada penambahan dua kabupaten/kota yang baru terinfeksi hari ini.
Baca Juga: 4 Pasutri di Madiun Positif Corona, Ada yang Tertular Sepulang dari Kuburan
Data kemarin, ada 70.736 kasus positif, 31.798 orang di antaranya dirawat di rumah sakit, kasus sembuh 32.651 orang, dan kasus meninggal 3.417 jiwa.
- 1
- 2
baca juga
-
Pasien Positif Corona di Jawa Barat Salip Jawa Timur, Nyaris 1.000 Kasus
-
Hari Ini Bertambah 1.066, Warga Sembuh Corona di Indonesia Capai 32.651
-
LIVE STREAMING: Update Covid-19 Kamis, 9 Juli 2020
Komentar
Berita Terkait
-
Terbaru Profil Biodata Lengkap dr Achmad Yurianto Mantan Jubir Satgas Covid 19 Yang Meninggal Dunia Sakit
-
Achmad Yurianto Sakit Apa? Meninggalnya Mantan Jubir Penanganan Covid-19 Bawa Kabar Duka untuk Indonesia
-
Kabar Duka, Mantan Jubir Penanganan Covid-19 Achmad Yurianto Meninggal Dunia
terkini
-
Berdiri Tegap Nyanyikan Lagu Indonesia Raya, Petani di Bergas Lor Curi Perhatian Ganjar Pranowo
-
Memanas! Ajukan Kasasi Ke MA, Demokrat Larang Asri Auzar Pakai Atribut Partai
-
Bahayakan Keselamatan, 8 Sopir Angkot Anak di Bawah Umur Diamankan Polisi
-
Nikita Mirzani Bantah Semua Pernyataan Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo
-
Jika Pilpres Hanya Sisakan Anies Baswedan Dan Ganjar Pranowo, Hasil Survei Begini
-
Mulai 1 Juli 2022 Beli Pertalite Wajib Miliki Akun MyPertamina, Netizen Protes: Kasian yang Gaptek
-
Lirik Lagu Left And Right - Charlie Puth feat Jungkook BTS
-
Mau Coba 8 Obat Alami Insomnia ? Ini Penjelasannya
-
PB HMI Desak Pemerintah Hukum Manajemen dan Tutup Semua Holywings di Indonesia
-
Pasutri di Lamongan Ngeles Bilang Salah Masuk Rumah Orang Lalu Kabur Saat Tepergok Calon Korban
-
Rayakan Bulan Bung Karno, Warga Desa Bergas Tanam Padi Bergambar Soekarno
-
Bikin Nyesek! Mantan Kepsek di Sumsel Tilap Dana BOS Buat Main Judi Online
-
BLACKPINK Jadi Artis dengan Subscriber Terbanyak di Dunia, Justin Bieber Kalah
-
Tersebar di 4 Kabupaten, 13 Titik Panas Ditemukan di Kaltim dengan Tingkat Kepercayaan Menengah
-
Wah! Money Heist: Korea Tuai Kritikan Pedas, Apa Sebabnya?
-
Pesan Tersirat dari Anime 'Spy X Family' Tentang Cara Mengatasi Trauma, Yuk Cek
-
Alia Bhatt dan Ranbir Kapoor Umumkan Kehamilan Anak Pertama, Dapat Ucapan Gal Gadot
-
Terkait Pembelian Minyak Goreng Menggunakan PeduliLindungi, Anggota DPR: Merepotkan Masyarakat
-
12 Gerai Holywings di Jakarta Dicabut Izinnya, Ini Tanggapan Nikita Mirzani
-
Skenario Bali United Lolos ke Semifinal Piala AFC 2022 Zona ASEAN, Masih Ada Peluang!
-
Ulang Tahun Ke-31 Tahun, Intip 5 Drama Seohyun SNSD yang Mempopulerkan Namanya di Dunia Akting
-
3 Cara TikTok Download MP3 Selain SnapTik, Bebas Biaya dan Cepat!
-
Penutupan Holywings, Razman Nasution Minta Hotman Paris Sadar: Kau Sudah KO!
-
BNN Musnahkan Ladang Ganja Seluas Enam Hektare di Aceh Utara
-
Jokowi Ketahui Kondisi Ukraina Terkini dari Emmanuel Macron