Suara.com - Seorang pengemudi taksi online menceritakan pengalaman rekannya sesama driver, sebut saja Budi yang kehilangan mobil dan istri bersamaan.
Kejadian apes itu bermula karena Budi bernafsu dengan seorang penumpang wanita. Ia tidak mengira ternyata perempuan itu adalah pelaku pembegalan.
Cerita ini lantas beredar viral di media sosial seperti dalam unggahan akun Instagram @dramaojol.id, pada Jumat (14/8/2020).
Dalam unggahan itu, temannya Budi bercerita kepada seorang penumpang.
"Waduh mas ngeri sekarang, balik jam segini sering begalan," kata temannya Budi.
"Masa? Kayak gimana mas?" tanya si penumpang.
Temannya Budi pun bercerita, "Iya teman saya, ngangkut penumpang cewek. Terus minta duduk di depan, terus bilang AC-nya gak nyala (padahal dingin banget), terus si cewek-nya buka baju deh, buka bra dan topless".
Aksi si wanita itu memuat Budi bernafsu. Ia pun berbuat tidak senonoh dengan penumpangnya.
"Abis lah diken**t, enggak berapa lama eh, kok pusing-pusing pingsan, ternyata putingnya dikasih racun, bangun-bangun mobil hilang," tutur temannya Budi.
Baca Juga: Video ABG Ditampar di Alkid Solo Viral, Pelaku Minta Maaf
Kesialan Budi tidak hanya sampai di sana saja. Setelah mobilnya raib dimaling, istrinya pun ikut hilang.
Sang istri mengetahui kronologi kejadian pembegalan tersebut dan kemudian menceraikan Budi.
"Pas ngurus BAP kronologis, dia jujur depan polisi. Eh cerita istrinya beda, gak ada part isep te***. Yaudah akhirnya mobil hilang, istri hilang juga, kasihan," katanya.
Mendengar cerita tersebut, si penumpang justru bingung harus menanggapi seperti apa.
Belum genap sehari diunggah, cerita driver taksi online yang kena begal mobil dan diceraikan istri ini mendapat 13 ribu like dari warganet. Bahkan sudah ada 250 komentar di sana.
"Sudah jatuh tertimpa tangga be like ini mah," kata @thouri***.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Jakarta Hujan Deras, Sejumlah Koridor Transjakarta Alami Perpendekan Jalur Akibat Genangan Air
-
Menteri Abdul Muti Resmi Menghapus Sanksi Sebagai Efek Jera di Sekolah
-
Perjalanan KRL Kacau Balau Terdampak Hujan Lebat: Rel Terendam Banjir hingga Pohon Tumbang
-
Pagi Kelabu Warga Jakarta Selatan: Macet dan Genangan Jadi Ujian Kesabaran di Awal Pekan
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
-
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
-
SPPG Klarifikasi Video Viral MBG Bungkus Plastik
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!