Suara.com - Kita perlu meningkatkan kesehatan tubuh dengan cara olahraga, menjaga asupan makanan, dan juga menjaga kesehatan mental kita tetap baik supaya sistem imun tubuh kita tetap kuat. Khususnya di musim penghujan dan cuaca dingin seperti sekarang. Mungkin kamu bertanya-tanya, adakah doa ketika cuaca dingin?
Musim hujan sudah tiba di Indonesia dan menuju puncaknya di bulan Desember. Karena hal itu, cuaca menjadi dingin. Bila sistem imun tubuh kita tidak cukup baik, kita bisa jatuh sakit.
Sebuah doa yang bisa dibaca untuk menguatkan kekuatan mental kita sehingga kita bisa terhindar dari segala macam hal negatif yang diakibatkan oleh cuaca dingin. Jadi, adakah doa ketika cuaca dingin?
Fakta Keberadaan Doa Ketika Cuaca Dingin
Keberadaan doa ketika cuaca dingin dalam Islam belum diketahui. Belum dapat dipastikan adakah doa ketika cuaca dingin, seperti dzikir khusus dibaca pada saat cuaca dingin. Belum ada dalil agama, baik Al-Qur’an maupun As-Sunnah yang menyebutkan hal tersebut.
Akan tetapi, ada sebuah riwayat yang membahas perihal adakah doa ketika cuaca dingin. Pembahasannya ialah sebagai berikut:
“Jika hari begitu panas, Allah ta’ala lantas mengarahkan pendengaran dan pandangannya kepada penduduk langit dan penduduk bumi. Apabila seorang muslim mengucapkan ‘Lailahaillallah Ma Asyadda harra hadzal yaumi, Allahumma Aajirni min harri Jahannam‘ (alangkah dahsyatnya panas hari ini, ya Allah lindungilah kami dari panasnya neraka Jahannam).
Menurut riwayat, Allah ta’ala berkata kepada neraka Jahannam :
“Sesungguhnya diantara hamba-Ku ada yang meminta perlindungan dari panas nya engkau hai neraka, dan aku bersaksi kepadamu bahwa aku telah melindunginya dari panas tersebut”.
Baca Juga: Bacaan Latin Doa untuk Guru dan Artinya, Dapat Dibaca saat Hari Guru
Apabila cuaca sangat dingin, menurut riwayat tersebut, Allah mengarahkan pendengaran dan pandangan-Nya kepada penduduk langit dan bumi. Bila seorang muslim mengucapkan:
‘Laa ilaha illallah, maa asyadda barda hadzal yaum. Allahumma aajirni min zamharir jahannam’. Allah Ta’ala berfirman,
“Sesungguhnya di antara hamba-Ku, meminta perlindungan pada-Ku dari dingin bekumu, dan aku bersaksi padamu bahwa aku telah melindungi dari dingin tersebut.”
‘Apa itu zamharir jahannam?’. Zamharir Jahanam adalah rumah yang orang kafir dilemparkan di dalamnya, lantas mereka terasing karena sangat dinginnya.’ “ (HR Ibnu Sunni dalam Amalul Yaumi Wal Lailah : 100/301, Baihaqi dalam Asma’ Was Sifat : 177-178).
Lantas, apa yang sebaiknya kita lakukan ketika cuaca dingin?
Doa apakah yang sebaiknya kita panjatkan agar terlindungi dan terbebas dari hawa dingin itu?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Bangunan Hijau Jadi Masa Depan Real Estate Indonesia: Apa Saja Keuntungannya?
-
KPK Tangkap Gubernur Riau, PKB 'Gantung' Status Abdul Wahid: Dipecat atau Dibela?
-
Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
-
Mensos Gus Ipul Tegaskan: Bansos Tunai Harus Utuh, Tak Ada Potongan atau Biaya Admin!
-
Tenaga Ahli Gubernur Riau Serahkan Diri, KPK Periksa 10 Orang Terkait OTT
-
Stop Impor Pakaian Bekas, Prabowo Perintahkan Menteri UMKM Cari Solusi bagi Pedagang Thrifting
-
BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Komitmen Pemerintah Dalam Program 10 Ribu Hunian Layak Bagi Pekerja
-
PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta untuk Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik
-
Koalisi Masyarakat Sipil Gugat UU TNI, Tolak Ekspansi Militer ke Ranah Sipil
-
KPK Sita Uang Miliaran Rupiah dalam OTT Gubernur Riau Abdul Wahid