Suara.com - Kata-kata ucapan Selamat Natal dapat diberikan kepada orang-orang terdekat yang merayakan. Bagi umat Kristiani, pasti sudah tidak sabar menyambut hari Natal yang diperingati setiap tanggal 25 Desember. Apakah kamu salah satunya?
Hari Natal memang menjadi hari yang sangat dinantikan oleh umat Kristiani di seluruh dunia. Perayaan Natal tersebut tentunya tidak bisa lepas dari sosok Sinterklas, pohon Natal, hadiah, hingga berkumpul bersama keluarga. Namun, tidak lengkap rasanya jika kamu tidak menyiapkan kata-kata ucapan Selamat Natal untuk diberikan kepada sanak saudara dan kerabat.
Memberi ucapan Selamat Natal adalah aktifitas yang penting, apalagi di masa pendemi covid-19 seperti sekarang ini. Sebab banyak umat Kristiani yang mungkin tidak berkesempatan bertemu kerabat dan teman secara langsung saat perayaan hari Natal tahun ini. Sebagai gantinya, kamu bisa memberikan kata-kata ucapan Selamat Natal secara melalui pesan singkat di Whatsaap atau kartu ucapan. Selain itu, kamu juga bisa menjadikan kata-kata ucapan Selamat Natal tersebut sebagai status atau caption di media sosial.
Kata-kata Ucapan Selamat Natal
Berikut ini adalah kumpulan kata-kata ucapan Selamat Natal singkat, namun penuh makna.
- "Pada hari Natal ini, semoga Anda mendapatkan Natal yang indah, yang diisi dengan banyak kenangan yang akan selalu dihargai".
- "Semoga Anda mendapatkan momen perayaan Natal yang terbaik tahun ini. Selamat Natal".
- "Saya berdoa agar Santa mengirimkan kebahagiaan, cinta, serta kedamaian pada momen perayaan Natal ini dan sepanjang tahun".
- "Musik Natal adalah tawa, kehangatan Natal adalah persahabatan, dab semangat Natal adalah cinta. Selamat Natal".
- "Di hari Natal ini, biarlah damai dan kasih Kristus menyertai hari hari kita semua. Selamat Natal".
- "Selamat Natal. Damai Kristus hadir melingkupi kita semua. Mari kita rasakan damai di malam Natal yang indah ini".
- "Hadiah yang terindah dan terbagus bagi umat manusia adalah Natal, yaitu hati kelahiran Tuhan penyelamat kita. Selamat Hari Natal."
- "Semoga hari Anda selalu penuh dengan kesenangan, kedamaian, dan juga kebahagiaan. Selamat Hari Natal".
Hari Natal akhirnya akan segera tiba bersama kita semua yang merayakan. Itu artinya, waktu untuk bersama keluarga, bersenang-senang, dan bersorak bahagia. Selamat Hari Natal bagi semua yang merayakan!
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
Stafsus BGN Tak Khawatir Anaknya Keracunan karena Ikut Dapat MBG: Alhamdulillah Aman
-
Heboh Tuduhan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, MKD DPR Disebut Bakal Turun Tangan
-
Pemkab Jember Kebut Perbaikan Jalan di Ratusan Titik, Target Rampung Akhir 2025
-
Kejagung Geledah Sejumlah Rumah Petinggi Ditjen Pajak, Usut Dugaan Suap Tax Amnesty
-
Kepala BGN Soal Pernyataan Waka DPR: Program MBG Haram Tanpa Tenaga Paham Gizi
-
Muhammad Rullyandi Sebut Polri Harus Lepas dari Politik Praktis, Menuju Paradigma Baru!
-
Hari Pertama Operasi Zebra 2025, Akal-akalan Tutup Plat Pakai Tisu Demi Hindari ETLE
-
Anak Legislator di Sulsel Kelola 41 SPPG, Kepala BGN Tak Mau Menindak: Mereka Pahlawan
-
Guru Sempat Cium Bau Bangkai di Menu Ayam, BGN Tutup Sementara SPPG di Bogor