Suara.com - Selain Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini, Wali Kota Solo FX Hadi Rudyatmo juga diisukan lewat media sosial mendapat tawaran untuk menjadi menteri sosial menggantikan Juliari Batubara yang terseret kasus korupsi.
Menurut laporan Solopos.com, media jaringan Suara.com, kabar tersebut ditanggapi Rudyatmo dengan mengatakan, "Itu kan kabarnya di Twitter to? Nggak, nggak ada yang telepon saya [dari Istana]."
Sebelumnya, Risma juga menanggapi dengan santai kabar tersebut. Dia mengatakan akan menaati apapun instruksi Megawati Soekarnoputri. Rudyatmo dan Risma merupakan kader PDI Perjuangan.
Ketika ditanya lagi seandainya isu itu benar, Rudyatmo menjawab secara diplomatis.
"Ya rahasia no, yang jelas pertimbangannya masih panjang. Yang namanya pertimbangan itu kan berarti antara siap dan tidak siap to?" kata Rudy.
Hari ini, Rudy akan pergi ke Jakarta. Dia akan menerima penghargaan Government Award.
"Mau ambil Government Award sekalian meminta izin ke mendagri untuk pengisian jabatan eselon II, III, dan IV, kan banyak yang kosong. Kasihan nanti wali kota yang baru kalau banyak jabatan yang diisi pelaksana tugas," kata Rudy.
Kepada netizen yang mendukungnya jadi menteri sosial, Rudy mengapresiasi.
"Ya nggak apa-apa nek setuju, apik-apik wae to, tapi semua kan tergantung dari saya," katanya.
Baca Juga: Rajin Sedekah, Penjaga Kantin Ini Dijuluki The Real Mensos
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
Profil Superbank (BSPR): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
-
Dua Emiten Pemenang Lelang Frekuensi 1,4 GHz Komdigi: Penawaran Capai Rp 400 Miliar
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
Terkini
-
KPK Tunggu 3 Perkara yang Diduga Jadi Sumber TPPU SYL
-
Gus Ipul Benarkan Penasihat Khusus Ketum PBNU Dicopot Imbas Isu Zionisme
-
Tepis Narasi di Medsos, KPK Tunjukkan Perbandingan Kapal ASDP dengan Kapal Tua PT JN
-
Alibi Bangkai Anjing Terkuak, Polisi Bongkar Cara Ayah Tiri Tipu Saksi untuk Buang Jasad Alvaro
-
Hasil Riset Sebut Penerimaan Publik Terhadap Program Kemendikdasmen Sangat Tinggi, Ini Paparannya
-
Bawa Misi Pendidikan Vokasi, Gubernur Pramono Bidik Kerja Sama dengan Siemens di Jerman
-
KPK Buka Peluang Periksa Menkes Budi Gunadi Terkait Kasus RSUD Koltim, Ada Aliran Dana?
-
Pura-pura BAB, Pembunuh Bocah Alvaro Gantung Diri Pakai Celana Panjang di Ruang Konseling Polres
-
Dana Pemda Rp203 Triliun Mengendap di Bank, Begini Penjelasan Mendagri Tito ke Prabowo
-
Prabowo Perintahkan Audit Kematian Ibu Hamil di Papua, Aktivis Sebut Kasus Femisida