Suara.com - Letjen TNI Muhammad Herindra dilantik menjadi Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) mendampingi Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto. Berikut adalah profil Letjen TNI Muhammad Herindra.
Profil Letjen TNI Muhammad Herindra
Letnan Jenderal TNI Muhammad Herindra, M.A., M.Sc. lahir di Magelang, Jawa Tengah, 30 November 1964. Herindra menjabat sebagai Wakil Menteri Pertahanan Indonesia sejak tanggal 23 Desember 2020 dalam Kabinet Indonesia Maju di bawah pemerintahan Joko Widodo dan Ma'ruf Amin.
Hendra sebelumnya seorang perwira tinggi TNI-AD. Herindra menjabat sebagai Kepala Staf Umum Tentara Nasional Indonesia.
Riwayat Pendidikan Letjen TNI Muhammad Herindra
Herindra, lulusan terbaik Akademi Militer (Akmil) 1987 yang berpengalaman dalam bidang infanteri. Berikut riwayat pendidikan Hendra selengkapnya.
- Lulusan Akmil (1987)
- Menyelesaikan Pendidikan Komando
- Free Fall
- Suslapa-I
- Suslapa-II
- Seskoad (2000)
- Seskogab Malaysia
- Lemhannas
Riwayat Jabatan Letjen TNI Muhammad Herindra
Berikut adalah riwayat jabatan Letjen TNI Muhammad Herindra yang membuatnya layak menjadi Wakil Menteri Pertahanan RI.
- Pa Org Lat Sima Grup II
- Komandan Peleton di Grup 1/Para Komando
- Komandan Unit 2 di Grup 1/Para Komando
- Komandan Subtim 1 di Sat-81/Gultor
- Komandan Tim 1 di Sat-81/Gultor
- Komandan Resimen 62 Yon 32 di Grup 3/Sandhi Yudha
- Perwira Seksi 2 Yon 2/1/Grup 2 Kopassus
- Kepala Urusan Latihan Khussus Staf Operasi Kopassus
- Perwira Pelatih Sat-81/Gultor
- Komandan Detasemen Bannik Grup 5 Kopassus
- Komandan Batalyon 52 Grup 5 Kopassus
- Komandan Batalyon Bantuan Sat-81/Gultor
- Perwira Pembantu Madya Pengamanan Staf Intelijen Kodam I/Bukit Barisan
- Komandan Kodim 0303/Bengkalis
- Wakil Komandan Resimen Taruna Akmil
- Asintel Danjen Kopassus (2008)
- Asintel Kasdam Jaya (2009)
- Direktur Penelitian dan Pengembangan (Dirbinlitbang) Pusintelad
- Pamen Denma Mabesad (Dik LN)
- Koorspri Kasad
- Danrem 101/Antasari (2012—2013)
- Wadanjen Kopassus[4] (2013–2014)
- Kasdam III/Siliwangi (2015)
- Danjen Kopassus (2015—2016)[5]
- Pangdam III/Siliwangi[6] (2016—2017)
- Pa Sahli Tk. III Bid. Hubint Panglima TNI[7] (2017—2018)
- Irjen TNI (2018—2020)
- Kasum TNI (2020)
- Wakil Menteri Pertahanan Kabinet Indonesia Maju (2020—)
Tanda Jasa Letjen TNI Muhammad Herindra
Baca Juga: Profil Harvick Hasnul Qolbi Wakil Menteri Pertanian
Letjen TNI Muhammad Herindra mengantongi beragam tanda jasa sebagai penghargaan atas prestasinya. Berikut tanda jasa yang dimilikinya.
- Bintang Dharma
- Bintang Yudha Dharma Pratama
- Bintang Kartika Eka Paksi Pratama
- Bintang Yudha Dharma Nararya
- Bintang Kartika Eka Paksi Nararya
- Royal Order of Sahametrei (Knight) (Kamboja)
- SL. Dharma Bantala
- SL. Kesetiaan XXIV
- SL. Kesetiaan XVI
- SL. Kesetiaan VIII
- SL. GOM IX
- SL. Dharma Nusa
- SL. Wira Nusa
- SL. Wira Dharma
- SL. Ksatria Yudha
- SL. Seroja
- SL. Dwidya Sistha
- SL. Kebaktian Sosial
- Honorary Police dari Polda Jabar (2017)
- Brevet
- Brevet Infanteri
- Brevet Komando Kopassus
- Brevet Freefall
- Brevet Jump Master
- Brevet Gultor
- Brevet Singapore Army
- Brevet Parachutist Thailand
- Brevet Bhayangkara Bahari
- Brevet Cakra Kostrad (2019)
Demikian profil Letjen TNI Muhammad Herindra Wakil Menteri Pertahanan RI
Kontributor : Mutaya Saroh
Tag
Berita Terkait
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Fahri Hamzah: Pilkada Lewat DPRD Diskusi Efisiensi, Jangan Terlalu Curigai Prabowo
-
Presiden Prabowo Subianto Resmikan 166 Sekolah Rakyat
-
Prabowo Koreksi Desain IKN, Instruksikan Percepatan Fasilitas Legislatif dan Yudikatif Tuntas 2028
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Petinggi PBNU Bantah Terima Aliran Dana Korupsi Haji Usai Diperiksa KPK
-
Bertemu Dubes Filipina, Yusril Jajaki Transfer Narapidana dan Bahas Status WNI Tanpa Dokumen