Suara.com - Umumnya saat membeli produk pada situs belanja online, barang tersebut akan dikirimkan langsung melalui jasa ekspedisi.
Banyak kisah yang terjadi ketika kurir paket akan mengantar barang tersebut sampai ke pemiliknya, mulai dari nomor kontak penerima paket tak aktif hingga lokasi alamat yang susah dicari.
Seperti unggahan di akun Twitter @txtdarionlshop, memperlihatkan percakapan kurir paket yang menanyakan titik lokasi dari penerima barang tersebut.
"Selamat sore kak, saya kurir Sho**e Xpress, ini rumah pasnya mana ya? Bisa minta tolong Sharelok kak?," tanya kurir tersebut.
Bukannya membagikan lokasi lewat aplikasi WhatsApp, penerima paket itu malah mengirimkan denah lokasi yang ia gambar sendiri.
"Rumah bapak rahmat gitu ya mas," balasnya lebih dari satu jam.
Gambar yang dibuatnya itu seperti denah lokasi yang biasa ditemui dalam peta undangan pernikahan.
Hal itu pun mengundang perhatian warganet dan membuat unggahan akun @txtdarionlshop mendadak viral, hingga mendapat 2,2 ribu suka.
Warganet pun berbondong-bondong menyerbu kolom komentar akibat unggahan lucu tersebut.
Baca Juga: Panen Hujatan! Curhatan Wanita Suruh Pacar Kerja Demi Beli Skincare
"Wkwk kayak peta di undangan nikah," tulis akun @itsohdelicate.
"Kayak mau bikin undangan nikahan," celetuk akun @Wahyu_marizky.
"Totalitas tanpa batas, kalau ada yang sulit, kenapa harus yang mudah," ujar akun @YusAhnaf.
"Kurirnya harus disuruh nunggu selama 1 jam 28 menit dulu sejak pesan di read," komentar akun @heyiceman.
Tapi ada juga sejumlah warganet yang merasa sama seperti cerita penerima paket tersebut.
"Tapi aku masih kayak gitu," tutur akun @ensiklovadia.
Berita Terkait
-
Momen Romantis Ibu-ibu Naik Sepeda Didorong Suami, Warganet Baper
-
Berkat Nama Xiaomi, Gunting Kuku Ini Ditanya Fitur
-
Ngakak! Pembeli Ini Tanya Fitur Gunting Kuku Xiaomi
-
Potong Rambut Sambil Naik Motor, Aksi Tukang Cukur Ini Bikin Geleng-geleng
-
Panen Hujatan! Curhatan Wanita Suruh Pacar Kerja Demi Beli Skincare
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar