Suara.com - Tahun 2020 segera berakhir. Tentu, selama satu tahun banyak sekali berita tentang peristiwa dan kejadian yang mencuri perhatian masyarakat. Berdasarkan Google, setidaknya ada 10 berita paling banyak dicari di 2020. Apa saja Berikut kaleidoskop 2020 tentang 10 berita paling banyak dicari di 2020 yang dirangkum Suara.com.
Berita-berita tersebut berkaitan tentang fenomena alam, COVID-19 hingga kejadian viral. Inilah 10 berita paling banyak dicari di tahun 2020.
Kartu Prakerja menempati peringkat pertama berita yang paling banyak dicari di tahun 2020. Kartu Prakerja merupakan program pemerintah dalam bentuk pelatihan, pembinaan, dan uang saku bagi warga negara Indonesia dengan tujuan untuk mengasah dan menambah keterampilan masyarakat.
Program ini pertama kali dipromosikan oleh Presiden Jokowi pada masa kampanye 2019.
2. Daftar Bantuan UMKM Online
Selain Kartu Prakerja, pemerintah juga membuka pendaftaran online bagi UMKM untuk mendapatkan bantuan langsung tunai (BLT). Bantuan ini diluncurkan sebagai langkah untuk membantu UMKM yang terdampak COVID-19 tetap hidup dan bertahan selama pandemi. Setiap UMKM berhak mendapatkan uang tunai sebesar Rp 2,4 juta.
3. Stimulus PLN Token Gratis
Progam stimulus PLN mememungkinkan Anda untuk mendapatkan token listrik gratis atau diskon hingga 50% untuk beberapa pelanggan kategori tertentu. Salah satu syarat untuk mendapatkan token gratis ini ialah memiliki kWh 450 Volt (VA). Sementara itu, untuk pelanggan kWh 900 VA yang bersubsidi, mendapatkan potongan token listrik sebesar 50%.
Baca Juga: Kaleidoskop 2020: Hoaks soal Covid-19 yang Bikin Riuh
4. Omnibus Law
Pada awal bulan Oktober 2020, sebagian buruh di seluruh Indonesia melakukan demo mogok kerja sebagai bentuk penolakan pengesahan RUU Cipta Kerja yang termasuk dalam paket Omnibus Law. Meski begitu, pemerintah tetap mengesahkan UU Cipta Kerja Omnibus Law pada 5 Oktober 2020.
5. Sunda Empire
Pada awal bulan Januari 2020, masyarakat dihebohkan dengan Kerajaan Sunda Empire yang dipimpin oleh Rangga Sasana. Ia mengklaim bisa mengendalikan senjata nuklir guna menjaga keselamatan bumi dan manusia. Rangga beserta sejumlah pengikutnya ditangkap polisi pada Selasa, 28 Januari 2020 dan ditetapkan sebagai tersangka atas kasus berita bohong.
6. COVID-19
Indonesia dilanda virus mematikan COVID-19 sejak pertama kali kemunculannya di Indonesia pada bulan Maret 2020 oleh warga Depok, Jawa Barat. Hingga kini total kasus COVID-19 di Indonesia mencapai 700 ribu kasus dan 597 ribu kasus sembuh dan 21 ribu jiwa meninggal dunia.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Perkuat Ekosistem Bisnis, BNI dan Anak Usaha Dorong Daya Saing UMKM di wondr JRF Expo
-
Dosen Merapat! Kemenag-LPDP Guyur Dana Riset Rp 2 Miliar, Ini Caranya
-
Lewat Bank Sampah, Warga Kini Terbiasa Daur Ulang Sampah di Sungai Cisadane
-
Tragis! Lexus Ringsek Tertimpa Pohon Tumbang di Pondok Indah, Pengemudi Tewas
-
Atap Arena Padel di Meruya Roboh Saat Final Kompetisi, Yura Yunita Pulang Lebih Awal
-
Hadiri Konferensi Damai di Vatikan, Menag Soroti Warisan Kemanusiaan Paus Fransiskus
-
Nyaris Jadi Korban! Nenek 66 Tahun Ceritakan Kengerian Saat Atap Arena Padel Ambruk di Depan Mata
-
PLN Hadirkan Terang di Klaten, Wujudkan Harapan Baru Warga di HLN ke-80
-
Geger KTT ASEAN: Prabowo Dipanggil Jokowi, TV Pemerintah Malaysia Langsung Minta Maaf
-
88 Tas Mewah Sandra Dewi Cuma Akal-akalan Harvey Moeis, Bukan Endorsement?