Suara.com - Mempercayai malaikat merupakan salah satu rukun iman yang harus dipercayai oleh seorang Muslim, seperti yang sudah dijelaskan dalam rukun iman kedua yang berbunyi “Iman kepada malaikat”.
Dari kutipan di atas dapat kita simpulkan bahwa mengimani malaikat hukumnya adalah wajib karena merupakan bagian dari rukun Islam, Iman secara bahasa memiliki arti meyakini atau mempercayai dengan segenap jiwa dan raga.
Di bawah adalah ulasan yang membahas tentang tugas malaikat Mikail.
Mikail merupakan salah satu malaikat Allah yang diberi tugas oleh Allah untuk membagikan rezeki yang datangnya dari Allah, perlu anda ketahui bahwasannya rejeki itu tidak hanya berupa material. Kesehatan, keamanan dan alam di sekitar kita juga merupakan rezeki yang Allah berikan kepada kita melalui malaikat Mikail.
Dengan penjelasan tersebut tentunya mengharuskan kita untuk senantiasa bersyukur kepada Allah atas segala pemberian yang ia berikan.
Nama Malaikat dan Tugasnya
Ada 10 nama malaikat yang wajib diyakini dan diimani oleh seorang Muslim, berikut adalah nama kesepuluh malaikat dan tugasnya:
- Malaikat Jibril – Menyampaikan Wahyu
Tugas dari malaikat Jibril adalah menyampaikan perintah Allah yang berupa wahyu kepada utusan-utusanya yakni para Rasul untuk kemudian disampaikan kepada para pengikutnya, selain menyampaikan wahyu Allah malaikat Jibril juga bertugas untuk meniupkan ruh kepada setiap janin yang masih ada di dalam kandungan - Malaikat Mikail – memberikan Rizki kepada Makhluk Allah
Tugas malaikat Mikail adalah untuk membagikan rezeki kepada seluruh makhluk Allah yang tinggal di muka bumi, rezeki yang dimaksudkan tidak hanya berupa materi bagi manusia namun juga berupa hujan, angin dan tanaman - Malaikat Israfil – Meniup Sangkakala
Malaikat Israfil diberikan tugas oleh Allah untuk meniupkan sangkakala atau terompet saat hari kiamat tiba. Menurut Al-Quran malaikat Israfil akan meniupkan sangkakala sebanyak dua kali, kali pertama adalah untuk membuat semua makhluk hidup di muka bumi mati dan tiupan yang kedua untuk membangunkan pada saat hari kebangkitan - Malaikat Izrail – Mencabut Nyawa
Malaikat Izrail mendapatkan perintah dari Allah untuk mencabut nyawa setiap makhluk yang ada di muka bumi atas perintah Allah, perlu anda ketahui bahwa tidak ada satupun makhluk hidup yang dapat menghindar dari takdir kematian yang sudah dituliskan oleh Allah - Malaikat Munkar – Menanyakan Amal Buruk di Alam Kubur
Malaikat Munkar bertugas untuk menanyakan kepada makhluk hidup saat di alam kubur seputar keburukan yang sudah dilakukan semasa hidupnya. - Malaikat Nankir – Menanyakan Amal Baik di Alam Kubur
Malaikat Nankir diceritakan akan datang bersamaan dengan malaikat Munkar, perbedaanya malaikat Nankir hanya akan menanyakan tentang hal baik, malaikat ini diceritakan akan menuntun kita ke surge saat kita bisa mempertanggunjawabkan segala amalan baik kita selama hidup - Malaikat Raqib – Mencatat Amal Buruk Manusia Semasa ia Hidup
Setiap amalan baik yang dilakukan oleh anak cucu Adam semasa hidup akan dicacatat untuk dipertanggungjawabkan pada hari perhitungan kelak, mencatat amal buruk merupakan tugas dari malaikat Raqib - Malaikat Atid – Mencatat Amal Baik Manusia Semasa Ia Hidup
Malaikat Atid memiliki tugas yang hampir sama dengan malaikat Raqib, namun hanya amalan baik yang ia catat. Menurut beberapa hadits disebutkan bahwa malaikat Raqib dan Atid ada pada tiap pundak makhluk hidup - Malaikat Malik – Menjaga Pintu Neraka
Malaikat Malik diperintahkan oleh Allah untuk menjaga pintu neraka seperti yang sudah dijelaskan dalam surat At-Thamrin ayat 6 - Malaikat Ridwan – Menjaga Pintu Surga
Malaikat terakhir adalah malaikat Ridwan yang ditugaskan oleh Allah untuk menjaga pintu surga
Kontributor : Dhea Alif Fatikha
Baca Juga: Tugas-tugas Malaikat Menurut Islam
Berita Terkait
-
Sesumbar Sambil Guyon, Pengacara Vadel Badjideh Siap Bawa Malaikat Sebagai Saksi
-
Abdullah bin Mubarak: Kisah Ulama Dihajikan Malaikat Karena Dahulukan Sedekah
-
Biodata dan Agama Kirana Larasati, Dapat Warning Usai Sentil Nikita Mirzani
-
Bintangi Aini Malaikat Tak Bersayap, Fero Walandouw Awalnya Sempat Kebingungan
-
Serial Aini Malaikat Tak Bersayap Gabungkan Hiburan dan Isu Sosial
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Ledakan Dahsyat Hancurkan Gedung Nucleus Farma di Tangsel, Sejumlah Bangunan Terdampak
-
Istana Bantah Kabar Sebut Listyo Sigit Setor Nama Komite Reformasi Polri ke Presiden Prabowo
-
Jejak Rekonsiliasi, Momen PPAD Ziarah ke Makam Pahlawan Timor Leste
-
Dirut PT WKM Tegaskan PT Position Nyolong Nikel di Lahan IUP Miliknya
-
Dirut PT WKM Ungkap Ada Barang Bukti Pelanggaran PT Position yang Dihilangkan
-
NasDem Sentil Projo Soal Isu Jokowi-Prabowo Renggang: Itu Nggak Relevan
-
Seskab Teddy Indra Wijaya dan Mensesneg Prasetyo Hadi Hadiri Rapat Strategis di DPR, Bahas Apa?
-
Cetak Generasi Emas Berwawasan Global, Sekolah Garuda Siap Terapkan Kurikulum Internasional
-
Prabowo Video Call dengan Patrick Kluivert Jelang Timnas Lawan Arab Saudi: Give Us Good News
-
Pelamar Rekrutmen PLN Group 2025 Tembus 200 Ribu: Bukti Antusiasme Tinggi