Suara.com - Sebuah video seorang pemuda yang iseng menempelkan uang Rp 100 ribu ke punggung bapak-bapak di jalan mendadak ramai diperbincangkan.
Aksi tersebut terekam dalam sebuah video yang kini beredar di jejaring media sosial.
Video itu diunggah oleh akun Tiktok @fayneee. Pemilik akun tersebut memang sering membagikan rezeki ke orang-orang di sekitarnya.
Namun, kali ini dirinya membagikan uang Rp 100 ribu kepada seorang bapak-bapak yang tengah duduk di pinggir jalan.
Cara pemberian uang kepada bapak itu pun menjadi perdebatan warganet lainnya.
Pasalnya, dalam tayangan video itu, terlihat seorang pria berbaju hitam secara tiba-tiba menempelkan uang Rp 100 ribu.
Pria itu menghampiri seorang bapak-bapak yang memakai baju berwarna cokelat dan penutup kepala berwarna hitam.
Bapak itu sedang duduk di pinggir jalan. Dirinya menyadari ketika pria tersebut menghampiri dan menepuk punggungnya.
Dia merasa ada sesuatu yang ditempelkan oleh pemuda tersebut. Bapak itu pun kemudian penasaran oleh apa yang diberikan pemuda itu.
Baca Juga: Kurang Komunikasi, Fotografer Bingung Mau Foto Pengantin Gegara Dekorasi
Bapak tersebut berusaha meraih kertas yang ada di punggungnya itu.
Setelah mendapatkan kertas tersebut, dia pun terkejut dan menerawang uang itu.
Warganet memberikan berbagai respon melalui kolom komentar unggahan tersebut.
Hingga saat ini video itu telah disukai 561 ribu orang dan dikomentari ribuan warganet.
Video itu dapat dilihat di sini.
"Bang lo kira dengan menempel uang sopan, kasih baik-baik di depan nggak usah dengan cara itu," balas warganet.
Berita Terkait
-
Kurang Komunikasi, Fotografer Bingung Mau Foto Pengantin Gegara Dekorasi
-
Kocak! Viral Ayah Pergi ke Kondangan Tapi Langsung Pulang, Ternyata Salah Hari
-
Order Kentang Goreng Rp23 Ribu di Aplikasi Ojol, Publik Malah Sedih Pas Lihat Isinya
-
CEK FAKTA: Viral Video Hamas Buka Cabang di India, Benarkah?
-
Tarif Parkir Bandara I Gusti Ngurah Rai Rp 9 Juta, Ternyata Bule Ini Parkir Mobil 2 Bulan
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Tak Punya SIM, Pengemudi Civic Hantam Separator dan Bus TransJakarta di Bundaran HI
-
Demokrat Murka SBY Dituduh Dalang Ijazah Palsu Jokowi, Akun TikTok Diberi 3 Hari untuk Minta Maaf
-
Tunjukkan Empati, Warga Bukittinggi Rayakan Tahun Baru di Jam Gadang Tanpa Pesta Kembang Api
-
Kemenag Serahkan Bantuan Rp10,2 Miliar untuk Penyintas Banjir Sumatra Barat
-
Polisi Selidiki Teror ke DJ Donny, dari Kiriman Bangkai Ayam hingga Bom Molotov
-
Mengapa SBY Ingin Tempuh Jalur Hukum Soal Tudingan Dalang Ijazah Palsu Jokowi? Ini Penjelasan Analis
-
DLH DKI Jakarta Angkut 91 Ton Sampah Sisa Perayaan Malam Tahun Baru
-
Heboh Video Bus Transjakarta Keluarkan Asap Putih di Cibubur, Manajemen Buka Suara
-
Berkat Ribuan Pasukan Oranye, Jakarta Kembali Kinclong Usai Malam Tahun Baru 2026
-
Geger! Petani di Rejang Lebong Ditemukan Tewas Tersangkut di Pohon Kopi Usai Banjir Bandang