Suara.com - Viral video tentang seorang istri yang memperlihatkan kejutan ulang tahun dari sang suami. Ia sangat bahagia karena mendapatkan beragam kejutan mewah hingga membuat para warganet iri.
Ada juga berita tentang seorang wanita yang sedang asyik membuat vlog makan dan minum kopi di sebuah balkon. Saat melakukan aktivitas tersebut, ia tiba-tiba berteriak kaget lantaran sang anak tercebur ke dalam kolam.
Berikut ini lima berita terpopuler sepanjang Minggu (13/6/2021) yang telah dirangkum suara.com.
1. Suami Beri Kejutan Ultah Lewat Videotron Mall, Kadonya Bikin Warganet Melongo
Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang suami memberi kejutan mewah di hari ulang tahun sang istri viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah di Tiktok pada Rabu (2/6/2021) lalu, tampak seorang wanita memperlihatkan beberapa kejutan ulang tahun yang ia terima dari sang suami.
Wanita tersebut tampak bangga dengan pemberian sang suami hingga merasa menjadi istri yang sangat disayang suaminya.
2. Lagi Asyik Ngevlog Minum Kopi di Balkon, Emak Panik Anak Nyemplung Empang
Baca Juga: Viral Pungli Parkir Rp 25 Ribu di Bagan Percut, Polisi Turun Tangan
Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang wanita ngevlog di sebuah balkon viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah Instagram pada Sabtu (12/6/202) tersebut, tampak seorang wanita sedang menikmati hidangan dan juga secangkir kopi di balkon.
Balkon tersebut menghadap langsung ke area sawah dan ladang yang membentang. Pemandangan yang terlihat dari balkon tersebut tampak sangat indah.
3. Pramugari Dinikahi Penumpang, Kisah 'Jodoh Nggak ke Mana' Bikin Publik Merinding
Sebuah video yang memperlihatkan aksi seorang pramugari menceritakan proses perkenalannya dengan penumpang yang akhirnya menjadi suaminya viral di media sosial.
Berita Terkait
-
Bikin Iri, Dosen Ini Tawarkan Kirim Makanan untuk Mahasiswa Begadang Garap Skripsi
-
Haru! ART 31 Tahun Kerja Pada Majikan, Saking Setianya sampai Dijadikan Buku
-
Sempat Viral, Penolak Pemakaman Jenazah Eks Danramil Ponjong Akhirnya Minta Maaf
-
Astaga! Viral Durian Digantung Jadi Pengharum Mobil, Penampakannya Meresahkan
-
Viral Pungli Parkir Rp 25 Ribu di Bagan Percut, Polisi Turun Tangan
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
Mengapa Jakarta Selatan Kembali Terendam? Ini Penyebab 27 RT Alami Banjir Parah
-
Korupsi Pertamina Makin Panas: Pejabat Internal Hingga Direktur Perusahaan Jepang Diinterogasi
-
Mengapa Kemensos Gelontorkan Rp4 Miliar ke Semarang? Ini Penjelasan Gus Ipul soal Banjir Besar
-
Soal Progres Mobil Nasional, Istana: Sabar Dulu, Biar Ada Kejutan
-
Kenapa Pohon Tua di Jakarta Masih Jadi Ancaman Nyawa Saat Musim Hujan?
-
Tiba di Korea Selatan, Ini Agenda Presiden Prabowo di KTT APEC 2025
-
Wakapolri Ungkap Langkah Pembenahan Polri: Aktifkan Pamapta dan Modernisasi Pelayanan SPKT
-
Pernah Jadi Korban, Pramono Anung Desak Perbaikan Mesin Tap Transjakarta Bermasalah
-
Skandal Whoosh Memanas: KPK Konfirmasi Penyelidikan Korupsi, Petinggi KCIC akan Dipanggil
-
Formappi Nilai Proses Etik Lima Anggota DPR Nonaktif Jadi Ujian Independensi MKD