Suara.com - Sebuah video beredar di jejaring media sosial memperlihatkan Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ) tampak melakukan gerakan salat di trotoar.
Video itu dibagikan oleh akun Instagram @makassar_iinfo. Dalam video tersebut, ODGJ itu tampak sedang salat.
Berdasarkan keterangan video itu, dia melakukan gerakan salat di sebuah trotoar jalan yang berlokasi di Bogor.
Video tersebut direkam oleh seorang warganet yang tak sengaja melihatnya.
"Tiba-tiba nemu pemandangan yang menyedihkan sekaligus menampar banget. Ada orang (maaf) 'gila' yang lagi salat di trotoar," ujarnya, dikutip Suara.com.
ODGJ itu terlihat mengenakan pakaian yang tampak kotor. Dia memakai celana panjang dan kaus pendek.
Dia melakukan gerakan salat satu per satu. Tak hanya itu, dirinya melakukan gerakan salat itu dengan benar.
Hal tersebut pun membuat si perekam takjub. Selain itu, ODGJ tersebut juga menghadap ke arah kiblat yang benar.
"Yang bikin gue nggak nyangka ternyata arah kiblatnya tuh bener," ungkapnya.
Baca Juga: Viral TKI Sakit hingga Muntah Darah di Malaysia, Istri: Kondisinya Sulit
ODGJ itu melakukan salat di pinggir trotoar sehingga tak membuat pengguna jalan merasa terganggu.
Aksinya pun menjadi sebuah tamparan bagi warganet lainnya.
"Mungkin dia lupa akan dirinya tapi dia tidak lupa akan Tuhannya," tulis akun tersebut.
Video unggahan itu mencuri perhatian warganet. Mereka takjub sekaligus merasa malu.
"Sebuah tamparan," balas warganet.
"Respek banget," timpal warganet.
Berita Terkait
-
Ada Sosok Gadis Menari, Wujud Isi Kue Dadar Gulung Ini Bikin Geger Warganet
-
Viral TKI Sakit hingga Muntah Darah di Malaysia, Istri: Kondisinya Sulit
-
Mengerikan, Viral Video Ular Keluar dari Lubang Kloset di Kamar Mandi
-
Momen Terakhir Setor Hafalan Alquran, Santriwati Sesenggukan Tak Kuasa Lafalkan
-
Viral Pemuda Kena Omelan Emak-emak, Tak Terima Anaknya Diusir saat Bermain
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
HUT ke-80 TNI di Monas, Ketua DPD RI : TNI Makin Profesional dan Dekat dengan Rakyat
-
Luhut dan Bahlil Apresiasi Pertemuan PrabowoJokowi, Tanda Kedewasaan Politik
-
Dari Salat di Reruntuhan hingga Amputasi: Cerita Mengharukan Korban Selamat Ponpes Al Khoziny
-
Atasi Masalah Sampah Ibu Kota, DPRD Dorong Pemprov DKI dan PIK Jalin Kolaborasi
-
Prabowo: Organisasi TNI yang Usang Harus Diganti Demi Kesiapan Nasional
-
MBG Tetap Jalan Meski Kekurangan Terjadi, Pemerintah Fokus Sempurnakan Perpres Tata Kelola
-
HUT ke-80 TNI, PPAD Ajak Rawat Persatuan dan Kawal Masa Depan Bangsa
-
Kejati Banten Siap Jadi Mediator Polemik Penutupan Jalan Puspitek Serpong
-
HUT ke-80 TNI, Dasco: TNI Profesional dan Berkarakter Rakyat Jaminan Demokrasi
-
Finalisasi Perpres Tata Kelola MBG, Istana Pastikan Rampung Minggu Ini