Suara.com - Sebuah curahan hati dari seorang anak yang keluarganya mempercayai teori konspirasi Covid-19 viral di media sosial.
Bukan tanpa alasan, para warganet pun turut prihatin karena dalam curhatan itu seluruh keluarga dari pemilik akun memiliki gejala yang berkaitan dengan Covid-19.
Covid itu konspirasi
Curhatan tersebut diunggah melalui akun TikTok pribadi dan menjadi FYP di linimasa TikTok.
Keluarga dari sang pemilik akun percaya bahwa Covid-19 adalah sebuah konspirasi.
Namun, sang pemilik akun mengaku bahwa keluarganya memiliki gejala yang berkaitan dengan Covid-19.
"Keluarga gue semuanya dapet gejala Covid-19 tapi mereka percaya Covid itu konspirasi," tulis keterangan video tersebut.
Keluarga dari sang pemilik akun tidak mau untuk dites swab. Selain itu, mereka pun tidak memakai masker saat ke luar rumah.
Meski kini mereka memiliki gejala seprti Covid-19, banyak kerabat yang datang untuk membesuk. Hal tersebut membuat sang pemilik akun khawatir.
Baca Juga: Penggali Makam Jenazah Covid-19 di Pekanbaru Berharap Insentifnya Dibayar
"Banyak yang ke rumah buat mesuk dan peluk-pelukan sama keluarga gue mana udah tua yang mesuk ya Allah," pungkasnya.
Respons warganet
Melihat curhatan tersebut, para warganet pun memberikan berbagai macam komentar, salah satunya mendorong sang pemilik akun untuk menasihati keluarganya.
Di kolom komentar, sang pemilik akun mengaku bahwa ia masih SMP sehingga ia tidak bisa berbuat apa-apa.
"Maaf banget semuanya, aku nggak bisa apa-apa aku juga masih SMP aku cuma di rumah aja, kemana-mana pake masker aku aja isolasi sendiri meski keluargaku nggak percaya," tulis sang pemilik akun di kolom komentar.
Para warganet pun memberikan beragam komentar.
Tag
Berita Terkait
-
Penggali Makam Jenazah Covid-19 di Pekanbaru Berharap Insentifnya Dibayar
-
DPRD Desak Pemda DIY Bangun RS Darurat Pakai Danais
-
Diperpanjang! Cara Daftar Vaksinasi COVID-19 Gratis di Stasiun MRT ASEAN dan Blok A
-
Puluhan Ribu Meninggal Akibat Covid-19, Jokowi Sampaikan Duka Mendalam
-
Video Viral Tambal Ban Online Ada Lanjutannya, Ini Kata Petugas Jawab Celetukan Kocak
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Pengaduan Pelanggaran Hak Anak ke KPAI Melonjak, Identitas 66 Persen Pelaku Tidak Diungkap
-
Antisipasi Banjir, Pemprov DKI Perpanjang Operasi Modifikasi Cuaca Hingga 22 Januari
-
Hirup Udara Bebas, Laras Faizati Ingin Ziarah ke Makam Ayah Hingga Main ke Mal
-
Pakar Hukum Sebut Pilkada Lewat DPRD Suburkan Oligarki dan Renggut Kedaulatan Rakyat
-
Mendagri Pimpin Rakor Satgas Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Sumatra
-
DPRD DKI Pastikan Tiang Monorel Rasuna Said Kembali ke Adhi Karya usai Dibongkar Pemprov
-
Laras Faizati Divonis Bersalah Tapi Bebas, Bivitri: Ini Bukan Putusan Demokratis
-
Prabowo Diprediksi Reshuffle Usai Evaluasi saat Retret, Siapa saja Menteri Layak Diganti?
-
Soal Vonis Laras Faizati, Ketua Komisi III DPR Sebut Bukti Manfaat Nyata KUHP dan KUHAP Baru
-
Prabowo Naikkan Anggaran Riset 50 Persen Jadi Rp12 Triliun, Fokus pada Swasembada Pangan dan Energi