Suara.com - Potret transformasi wanita sebelum dan sesudah mengenal skincare viral di media sosial. Perubahan penampilan itu diunggah oleh pemilik akun TikTok Ranaaa2511, Kamis (26/8/2021).
Dalam video singkat yang dibagikan, ia memperlihatkan foto-foto dirinya pada masa lalu. Kemudian, ia membandingkan foto tersebut dengan penampilannya saat ini.
"Pas masa bodo sama penampilan," tulis sang pemilik akun sebagai keterangan video.
Dahulu, sang pemilik akun tidak memperhatikan penampilannya. Dalam foto-foto masa lalu, ia tidak pernah menggunakan make up.
Ia hanya berfoto dengan wajah polos yang tidak dirias. Disamping itu, tubuhnya pada zaman dulu tampak lebih besar jika dibandingkan dengan tubuhnya saat ini.
Ia menunjukan beberapa foto-fotonya dahulu saat berpose di kamar mandi, di perkebunan, dan di sebuah tempat bersama teman-temannya.
Kemudian, ia memunculkan foto-foto dirinya kekinian. Ia tampak berubah dan bersinar.
Kulitnya terlihat lebih cerah jika dibandingkan dengan foto-foto masa lalunya.
Selain itu, tubuhnya terlihat lebih kurus. Ia tampil cantik karena dirinya telah bisa merawat tubuhnya.
Baca Juga: Sedih, Pesan Terakhir Aming ke Ibu Sebelum Meninggal
"Setelah ketagihan skincare+make up," tulisnya.
Tak hanya memakai skincare, ia juga berusaha mengecilkan tubuhnya. Hal itu ia ungkapkan di kolom komentar. Ia konsisten untuk melakukan diet.
"Susah sih emang, itu niat sama konsistennya buat diet."
Melihat video itu, warganet memberikan komentar pujian. Beberapa diantara mereka bahkan berpendapat sang pemilik akun mirip dengan aktris kenamaan Indonesia, Zara.
"Sekilas mirip Zara," kata warganet.
"Glow up winner for today," tulis warganet.
Tag
Berita Terkait
-
Sedih, Pesan Terakhir Aming ke Ibu Sebelum Meninggal
-
Viral Video Anjing Ditembak Pakai Senapan Angin, Pelaku Terancam Pidana 9 Bulan
-
Viral Bayi Baru Lahir Jadi Bintang TikTok karena Parasnya
-
Viral Jadwal Pelajaran Untuk Hari Senin Sains Semua, Warganet: Pindah Sekolah
-
Viral Cerita Pasangan Cinlok Pas Jadi Paskibraka, Endingnya Bikin Baper
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kebakaran Rumah Kosong di Jagakarsa Saat Warga Sambut Tahun Baru 2026
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN
-
Pasukan Orange Tuntaskan Bersih-Bersih Sisa Perayaan Tahun Baru Sebelum Subuh
-
Banjir dan Longsor Lumpuhkan Kehidupan Anak di Tapanuli Tengah
-
Pendidikan Pascabencana di Sumatra: Ketika Sekolah Dibuka Kembali, Siapkah Anak-Anak Belajar?
-
Tragedi di Labuan Bajo, Mengapa Kapal Pinisi Mudah Tenggelam saat Cuaca Ekstrem?
-
Kejar Target 3 Juta Hunian, Presiden Prabowo Siapkan Lembaga Percepatan Pembangunan Perumahan
-
Masyarakat Apresiasi Gerak Cepat Bina Marga Pulihkan Jembatan Lawe Mengkudu 1
-
Komitmen Dukung Konektivitas, Bina Marga Telah Pulihkan 10 Titik Jembatan Terdampak di Aceh
-
Bicara Progres Penanganan Bencana, Ini Ultimatum Prabowo ke Pelanggar Hukum