Suara.com - Beredar unggahan di media sosial yang menceritakan kisah seorang suami yang setia merawat istrinya.
Unggahan tersebut dibagikan oleh akun Instagram @nenk_updatee.
Dalam unggahan tersebut, sang suami setia merawat istrinya yang dianggap ODGJ (Orang Dalam Gangguan Jiwa).
Pria tersebut bernama Gugun. Dia justru dikucilkan warga lantaran setia merawat istrinya.
"Namanya Pak Gugun, ia dengan setia merawat istrinya walau dikucilkan orang sekitar," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Kisah Gugun mencuri perhatian warganet. Mereka ikut terharu dan salut dengan kesetiaan Gugun merawat istrinya.
Dalam unggahan tersebut, dijelaskan Gugun rela bekerja serabutan. Dia bahkan rela mendapatkan upah Rp 15 ribu.
Upah sebesar Rp 15 ribu dia gunakan untuk makan sang istri dan anaknya.
Baca Juga: Viral Istri Menangis karena Batal Diajak Suami Kondangan, Alasannya Miris
Dia tak memikirkan dirinya sendiri. Gugun rela mendapatkan upah Rp 15 ribu setiap harinya hanya untuk anak dan istri.
Hal tersebut dia lakukan demi keluarga kecilnya. Gugun juga setia merawat istrinya yang dianggap ODGJ.
"Ia bekerja demi mendapatkan upah 15 ribu per harinya. Ia tak memikirkan upah berapapun itu yang penting anak dan istrinya bisa makan," jelas unggahan tersebut.
Berdasarkan video yang diunggah, Gugun memiliki seorang anak yang masih balita.
Kondisi rumah pria tersebut membuat warganet merasa kasihan.
Gugun dan keluarganya tinggal di sebuah rumah yang terbuat dari bambu.
Berita Terkait
-
Viral Wanita Pesan Meja Rias Cantik, Nangis pas Lihat Wujudnya: Kaya Mau Jualan Nasi Uduk
-
KTP Kegulung Mesin Cuci, Warganet: Bentuknya Mirip Pisang Aroma
-
Video Pria Tunggu Masakan di Restoran Ini Viral, Saat Dizoom Bikin Kaget Warganet
-
Viral Pejalan Kaki Curhat Zebra Cross Dihalangi Truk Polisi hingga Hampir Ketabrak Mobil
-
Curhat Wanita Mengisi Acara Pernikahan, Sudah Dandan Malah Disuruh Nyanyi di Gudang
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Tambang Emas Ilegal di Cigudeg Sulit Diberantas? Diduga Ada Cepu Bocorkan Razia Polisi
-
Darah Tumpah di Caracas, 75 Tewas Saat Pasukan AS Serbu dan Tangkap Presiden Maduro
-
Wagub Babel Dicecar 10 Jam di Bareskrim, Misteri Ijazah Sarjana Terkuak?
-
Yusril Sebut Batas Kritik dan Hinaan di KUHP Baru Sudah Jelas
-
Update Terbaru Kompleks Haji Indonesia di Arab Saudi, Siap Meluncur Tahun Ini
-
Rugikan Negara Rp16,8 Triliun, Isa Rachmatarwata Dipenjara 1,5 Tahun
-
'Raja Bolos' di MK: Anwar Usman 113 Kali Absen Sidang, MKMK Cuma Kirim Surat Peringatan
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
AS Ancam 'Serang' Iran, Senator Sebut Rezim Teheran Mirip dengan Nazi
-
Anak Marah Gawainya Dilihat? Densus 88 Ungkap 6 Ciri Terpapar Ekstremisme Berbahaya