Suara.com - Kuli bangunan di Indonesia memang dikenal dengan kemampuannya yang mumpuni bahkan tanpa alat canggih.
Namun apa gunanya punya kemampuan kalau tak punya tubuh sehat untuk bekerja.
Oleh karena itu, dalam sebuah video kumpulan kuli bangunan tak hanya membangun bangunan. Mereka juga menjaga kesehatan dengan senam.
Hal ini terlihat dalam video yang diunggah oleh akun @duniakuli di Twitter.
"Di balik gedung yang kuat, terdapat kuli yang sehat," tulis akun tersebut.
Pada video tersebut terlihat sekumpulan kuli bangunan dengan pakaian lengkap sepatu boot dan helm tengah melakukan senam.
Bukan hanya senam asal-asalan, mereka juga dipandu oleh instruktur senam perempuan yang membantu mereka.
Para pekerja bangunan tersebut terlihat berusaha mengikuti gerakan instruktur senam walau telihat kaku.
Meskipun begitu, para pekerja bangunan terlihat senang.
Baca Juga: Viral Istri Beri Kejutan Ulang Tahun, Respon Suami Bikin Warganet Ikut Tersakiti
Video yang diunggah pada Minggu (19/12/2021) itu mendapatkan berbagai komentar dari warganet.
"Di balik gerakan mba instruktur senam, ada yang bergerak tak karuan," komentar warganet.
"Pak mandor tolong besok anak buahnya dikadii kesempatan senam ya," imbuh warganet lain.
"Tapi instruktur senamnya cantik, ya mau-mau aja, padahal kerjanya para kuli bangunan gerakannya melebihi senam," timpal lainnya.
"Abis senam minumnya kuku bima segalon cemilannya bakwan adem terus langsung gas naspad pake tunjang," tulis warganet di kolom komentar.
"Kayaknya ini bisa dijadikan sebuah ide untuk semua perusahaan agar menerapkan senam setiap pagi biar bekerjanya lebih produktip," imbuh lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Atraksi Binturong 'Berkaki Lima' Jadi Primadona di Malam Perdana Ragunan Zoo
-
Antusiasme Pengunjung Ragunan Malam di Luar Dugaan, Kadis Pertamanan: Saya Kaget!
-
Uji Coba Wisata Malam Ragunan: Nostalgia Masa Kecil di Bawah Bintang!
-
93 KK di Kampung Nelayan Indramayu Mendapatkan Layanan Sambung Listrik Gratis dari PLN
-
Modal Rp 20 Ribu, Pria Ini Bikin Geger Pasar Malam Usai Sabet Dua Sepeda Listrik Sekaligus
-
Mengenang Kejayaan Grand Mall Bekasi, Dulu Primadona Kini Sepi Bak Rumah Hantu
-
4 Fakta Tutupnya Grand Mall Bekasi, Kalah Saing hingga Tinggalkan Kenangan Manis
-
Agustina Wilujeng: Kader Posyandu Adalah Garda Terdepan Kesehatan Warga Semarang
-
Viral Airlangga Hartarto Terekam Dorong Dedi Mulyadi, Biar Bisa Foto di Samping Jusuf Kalla
-
Wajar Kepala Daerah Ngamuk, Ini Sederet Masalah jika TKD Dipotong Kemenkeu