Suara.com - Aksi anak perempuan yang menggerebek sang bapak saat sedang asyik berselingkuh menjadi viral. Kejadian itu rupanya membuat wanita yang menjadi selingkuhan bapaknya sampai ngamuk.
Momen ini dibagikan oleh akun TikTok @ren******ya95. Hingga berita ini dipublikasikan, video sedikitnya telah disaksikan 2 juta kali dan mendapatkan 66 ribu tanda suka.
"Suara gemeter, badan gemeter. Gak nyangka yang kita grebeg adalah cinta pertama anak perempuannya," tulis akun ini sebagai keterangan TikTok seperti dikutip Suara.com, Rabu (12/1/2022).
Dalam video, seorang cewek mendatangi sebuah rumah. Ia kemudian mendapati bapaknya sedang berselingkuh dengan wanita lain di dalam rumah tersebut.
Pemandangan itu tentu membuat anak cewek ini marah dan sakit hati. Ia pun ngamuk dan berteriak kepada bapaknya. Tak hanya itu, anak ini juga menuntut penjelasan sang bapak.
"Bapak ngapain di sini? Bapak ngapain di sini?" tanya anak cewek ini sambil berteriak.
Sang bapak sendiri awalnya berdiri mematung dan kaget di depan pintu. Namun, ia diminta wanita yang menjadi selingkuhannya untuk mengusir anaknya sendiri.
Bapak itu akhirnya mulai keluar dari rumah dan mendesak anaknya untuk pergi. Namun, sang anak masih mengamuk dan tidak terima. Hal ini rupanya memicu kemarahan selingkuhan bapaknya.
Wanita tersebut mendorong cewek tersebut dengan kasar. Ia juga menunjukkan ekspresi marah dan tidak terima didatangi oleh anak cewek dari kekasihnya.
Baca Juga: Mirip Banget Sama Ibu Sambung, 7 Potret Shakiena Anak Pasha Ungu Sudah Remaja
Kekacauan itu sendiri terekam dalam video berdurasi 12 detik yang direkam teman sang cewek. Belum diketahui lebih lanjut apakah sang anak akhirnya pergi dan meninggalkan sang bapak dengan selingkuhannya atau tidak.
Namun yang jelas, video itu langsung diserbu warganet di kolom komentar. Mereka menuliskan beragam komentar kecaman terhadap aksi sang bapak sampai memberikan dukungan ke anak cewek tersebut.
"Kalau sudah gak bisa apa-apa baru minta maaf sama anak biar dirawat," sindir warganet.
"Udah tua inget dosa. Astagfirullah," komentar warganet.
"Astaga pak pak. Nyawa sudah setengah tanah aja masih bikin ulah," kecam warganet.
"Sabar ya kak aku juga pernah ngerasain," dukung warganet.
Berita Terkait
-
Mirip Banget Sama Ibu Sambung, 7 Potret Shakiena Anak Pasha Ungu Sudah Remaja
-
Viral Siswa SD di Bekasi Korban Bullying Ditendang hingga Diinjak, Polisi Janji Proaktif
-
Viral Wanita Buang Makeup Kedaluwarsa Bikin Ikut Nyesek, Warganet Beri Saran Ini
-
Menko PMK Gelar Rapat Tingkat Menteri Bahas Kasus Kekerasan Seksual Anak
-
Ada Baby Leslar, 9 Anak Seleb Bernama Gabungan dari Orangtua
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
KPK Mulai Pakai AI Audit LHKPN, Pejabat Harta Janggal Langsung Kena 'Bendera Merah'
-
Kronologi Suderajat, 30 Tahun Jualan Es Gabus Hancur Dituduh Dagang Makanan Berbahan Spons
-
PNKT-Kemensos Perkuat Sinergi Dukung Program Prioritas Presiden di Daerah
-
Usman Hamid Soroti Indonesia Gabung Dewan Perdamaian Trump: Dinilai Lemahkan Komitmen HAM
-
Buntut Panjang Pedagang Es Gabus Viral: Propam Turun Tangan Periksa Polisi yang Gegabah
-
Pemerintah Buat Rumusan Penghapusan Tunggakan BPJS, Kapan Mulai Berlaku?
-
Dituding Minta 'Uang Damai' Rp5 Miliar oleh Tersangka Korupsi Indah, Ini Jawaban Tegas Polda Metro
-
Pastikan Korban Banjir Purbalingga Tidak Kekurangan Pangan, Kemensos Dirikan Dapur Umum
-
Operasi Pekat Jaya Digelar Jelang Ramadan, Polda Metro Sasar Tawuran hingga Premanisme!
-
Pengeluaran Masih Nombok, Buruh Jakarta Desak Pramono Anung Revisi UMP 2026 di Depan Balai Kota