Suara.com - Membawa bekal makanan ke sekolah lumrah dilakukan oleh para siswa. Bekal makanan biasanya dinikmati ketika jam istirahat kedua.
Jam tersebut ialah waktu makan siang sehingga cocok untuk menyantap bekal. Setelah setengah hari belajar, perut yang lapar dapat terisi dengan bekal makanan dari rumah.
Namun apa jadinya jika bekal yang dibawa justru tumpah di dalam tas? Hal ini dirasakan oleh salah satu siswi sekolah menengah pertama.
Momen tersebut diabadikan dalam sebuah rekaman video akun TikTok @pajeral. Rekaman video memperlihatkan bekal makanan siswi yang berada di dalam tas keluar dari wadahnya.
Alhasil bekal makanan itu tumpah di dalam tas ransel siswi tersebut. Menu dari bekal makanannya yaitu nasi putih dan mie goreng.
Walaupun tumpah lucunya bekal makanan ini tetap utuh tanpa tercecer di dalam tas. Bekal itu justru berbentuk bulat seperti wadahnya.
Bekal makanan terlihat bulat dan padat setengah nasi putih dan setengahnya lagi mie goreng. Warganet yang melihat bentuk bekal makanan ini dibuat salah fokus.
Bekal Makanan Mirip Kue Ulang Tahun
Menurut warganet bekal makanan tersebut mirip dengan kue ulang tahun.
Baca Juga: Viral Video Murid SD Joget TikTok saat Senam Pagi di Sekolah, Warganet: Miris
"Jadi kue ulang tahun," komentar salah satu warganet.
"Inspirasi kue ulang tahun 2022," imbuh yang lain.
"Kayak bolu ulang tahun," timpal warganet lain.
Beberapa warganet menyarankan untuk menambahkan lilin di atas bekal makanan itu.
"Tinggal ditambahkan lilin wkwkwk," ucap seorang pengguna TikTok.
"Tinggal kasih lilin, ulang tahun saja mbak," sahut yang lain.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Penampakan Toko Kelontong Super Rapi, Pemilik Perfeksionis Tata Dagangan Sesuai Warna
-
Jatuh Tersungkur Akibat Kecelakaan di Jalan, Pemuda Ini Justru Lakukan Hal Tak Terduga
-
Keponakan Main Bawa Balon, Usai Dicermati Ternyata Bikin Syok, Publik Ngakak: Polos Banget
-
Gaji Pertama, Anak Curhat Cuma Beri Uang Sedikit, Surati Ortu Minta Maaf, Ramai Didoakan
-
Terjadi Lagi? Pekerja Tuli Ngaku Diminta Mensos Risma Mendengar Tanpa Alat Bantu
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Kewenangannya Dicabut, Karen Agustiawan Klaim Tak Tahu Soal Penyewaan Tangki BBM Anak Riza Chalid
-
Babak Baru Skandal Whoosh: Pakar Hukum Desak KPK 'Seret' Jokowi ke Meja Pemeriksaan
-
Karen Agustiawan Ungkap Fakta TBBM Merak: Kunci Ketahanan Energi Nasional atau Ladang Korupsi?
-
Blok M Bangkit Lagi! Gubernur DKI Janjikan Sistem Parkir Satu Pintu, Minta Warga Naik Transum
-
KCIC Siap Bekerja Sama dengan KPK soal Dugaan Mark Up Anggaran Proyek Kereta Cepat Whoosh
-
Mendagri Tito Karnavian Buka-bukaan, Ini Biang Kerok Ekonomi 2 Daerah Amblas!
-
Sidang Kasus Korupsi Pertamina, Karen Agustiawan Ungkap Tekanan 2 Pejabat Soal Tangki Merak
-
Ultimatum Gubernur Pramono: Bongkar Tiang Monorel Mangkrak atau Pemprov DKI Turun Tangan!
-
Drama Grup WA 'Mas Menteri': Najelaa Shihab dan Kubu Nadiem Kompak Bantah, tapi Temuan Jaksa Beda
-
Karen Agustiawan Ungkap Pertemuan Pertama dengan Anak Riza Chalid di Kasus Korupsi Pertamina