Suara.com - Apa definisi jodoh? Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, jodoh adalah orang yang cocok menjadi suami atau istri atau pasangan hidup.
Melihat kecocokan seseorang untuk menjadi suami atau istri dapat dipertimbangkan dari berbagai hal.
Bisa dari sifat, pemikiran, visi misi yang sama, maupun hal yang lain. Salah satu kecocokan yang membuat pria dan wanita berjodoh mungkin karena kesamaan nama.
Salah satu pengguna media sosial TikTok @beruangmadui mengunggah video tentang ayah dan ibunya yang memiliki kesamaan nama.
"Suami istri kok beda nama, samaan dong namanya," tulisnya dalam video seperti dikutip oleh Suara.com, Selasa (18/01/2022).
Rekaman video itu memperlihatkan beberapa foto pasangan suami istri tersebut. Kemudian ditampilkan foto suami istri ini sendiri-sendiri saat masih muda.
Nama pasutri sangat mirip
Pada foto si istri dituliskan namanya yaitu Dwi Korayanti. Sementara di foto si suami dituliskan namanya yakni Dwi Korayanto.
Video yang diunggah pada 17 Januari 2022 kemarin telah ditonton 640, 3 ribu kali oleh pengguna TikTok.
Baca Juga: Viral Istri Nekat Naik ke Atas Mobil Pergoki Suami Selingkuh, Warganet: Efek Layangan Putus
Video ini pun dibanjiri oleh komentar dari warganet.
"Lah kok bisa? Cari yang sehobi saja susah ini malah senama," komentar salah satu warganet.
"Cari suami yang namanya mirip saya," tulis yang lain.
"The real of Yanto and Yanti," kata lainnya.
"Anaknya kalau hasil singkat nama orangtua jadi 'Kora-kora' wkwkwk," ucap warganet lain.
Tak sedikit warganet yang menjumpai pasangan dengan mana yang hampir sama.
Berita Terkait
-
Polisi Pelajari Video Viral Gus Arya Soal 'Allah Dimana'
-
Lawakan Renyah Istri Sopir Truk saat Masuk ke Mobil, Bikin Bengek Warga TikTok!
-
Bacaan Sholawat Nabi untuk Jodoh dan Cara Mengamalkannya
-
Viral Istri Nekat Naik ke Atas Mobil Pergoki Suami Selingkuh, Warganet: Efek Layangan Putus
-
Suami Salah Transfer Rp 42 Juta, Publik Malah Salfok Wallpaper HP: Mirip Anak Rachel Vennya
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kebakaran Rumah Kosong di Jagakarsa Saat Warga Sambut Tahun Baru 2026
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN
-
Pasukan Orange Tuntaskan Bersih-Bersih Sisa Perayaan Tahun Baru Sebelum Subuh
-
Banjir dan Longsor Lumpuhkan Kehidupan Anak di Tapanuli Tengah
-
Pendidikan Pascabencana di Sumatra: Ketika Sekolah Dibuka Kembali, Siapkah Anak-Anak Belajar?
-
Tragedi di Labuan Bajo, Mengapa Kapal Pinisi Mudah Tenggelam saat Cuaca Ekstrem?
-
Kejar Target 3 Juta Hunian, Presiden Prabowo Siapkan Lembaga Percepatan Pembangunan Perumahan
-
Masyarakat Apresiasi Gerak Cepat Bina Marga Pulihkan Jembatan Lawe Mengkudu 1
-
Komitmen Dukung Konektivitas, Bina Marga Telah Pulihkan 10 Titik Jembatan Terdampak di Aceh
-
Bicara Progres Penanganan Bencana, Ini Ultimatum Prabowo ke Pelanggar Hukum