Suara.com - Seorang emak yang membeli gigi palsu di TikTok telah menjadi viral. Bagaimana tidak, wujud gigi palsu yang datang itu tidak sesuai ekspektasi.
Momen itu diunggah oleh akun @enengprimaseptiani, Senin (7/2/2022). Video itu telah viral dan masuk dalam konten FYP TikTok.
"Belinya 200 ribu. Emak gue korban iklan TikTok," tulisnya dalam keterangan video seperti dikutip Suara.com, Selasa (8/2/2022).
Pada awalnya, ibu dari pengunggah video ini tampaknya ingin membeli gigi palsu yang bisa membuat giginya berwarna putih bak melakukan perawatan veneer gigi.
Gigi palsu tersebut bisa dipasang di gigi pembelinya sehingga jika tersenyum bisa tampak lebih cerah.
Dalam kardus kemasannya, tampak gambar seorang wanita yang tersenyum mengenakan gigi palsu tersebut.
Gigi wanita dalam gambar kemasan itu tampak cerah bersinar bak melakukan veneer gigi.
Ibu-ibu itu membeli gigi palsu melalui TikTok karena gigi palsu tersebut sedang viral belakangan ini.
Namun, saat gigi palsu yang dipesan sudah datang, wujudnya malah mengecewakan.
Alih-alih berbentuk menyerupai gigi manusia yang baru saja melakukan perawatan veneer gigi, gigi palsu itu bentuknya dinilai seperti gigi palsu seharga 2 ribuan.
"Ga sesuai ekspektasi. Kaya gigi-gigian waktu SD yang 2 rebu," lanjutnya saat sang ibu mencoba praktik memakai gigi itu.
Dalam video, ibu-ibu itu berusaha untuk mencoba gigi palsu tersebut.
Melihat unggahan itu, warganet lantas menuliskan beragam tanggapan. Tak sedikit warganet yang bersyukur karena belum membeli.
Ada pula warganet yang mengutarakan kekecewaannya karena sudah telanjur membeli gigi palsu.
"Padahal saya pengen beli. Syukurlah ibu dah pesan duluan, terima kasih," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Pemuda Ini Pamer Skill Masak Makanan Mahal Gegara Ogah Diremehkan, Eh Malah Bikin Publik Naik Darah
-
Viral Kolam Renang Diisi Air Mineral Fiji Bikin Menjerit: Itu Air Termahal di Dunia!
-
Viral Sejoli Asyik Joget di Atas Meja Saat Konser Dangdut Malah Berakhir Kejeblos, Warganet: Malunya Sampai Sini
-
Viral! Pendeta Ini Bakar Buku 'Harry Potter' dan "Twilight' Demi Lawan Pengaruh Setan dan Roh Jahat
-
Terekam CCTV, Viral Tetangga Sengaja Sapu Air Hujan ke Rumah, Warganet Ikut Geram: Penyakit Hati
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Penampakan Mobil Pengasuh Ponpes Al Khoziny usai Tertimpa Musala Roboh, Harganya Rp1 M?
-
DNA Dikirim ke Jakarta, Tim DVI Kerja Maraton Identifikasi 6 Jenazah Korban Ponpes Al Khoziny
-
Siapa Nono Anwar Makarim? Ayah Nadiem, Doktor Harvard dan Aktivis '66, Turun Gunung ke Pengadilan
-
Buka SPEKIX 2025, Mendagri: Ruang Merayakan Keberanian dan Kreativitas Anak Istimewa
-
Siapa Pengasuh Ponpes Al Khoziny? Publik Ramai-Ramai Tuntut Tanggung Jawab
-
Tragedi Ponpes Al Khoziny, Prabowo Perintahkan Audit Total Bangunan Pesantren Se-Indonesia
-
Angkat Para Santri Korban Reruntuhan Ponpes Al Khoziny, Seberapa Kaya Cak Imin?
-
Sudah 37 Jenazah Ditemukan di Reruntuhan Al Khoziny, Tim SAR Hadapi Ancaman Penyakit dan Beton
-
Berapa Anak Cak Imin? Angkat Santri Korban Reruntuhan Al Khoziny Jadi Anak
-
Korban Ambruknya Gedung Ponpes Al Khoziny Terus Bertambah, Tim SAR Sudah Temukan 37 Jenazah