Suara.com - Dokter merupakan profesi yang berkecimpung di dunia kesehatan. Dokter bertugas untuk mengobati dan mencegah timbulnya kembali penyakit.
Pasien yang sudah diketahui penyakitnya apa akan mendapatkan pengobatan dari dokter. Selain itu, dokter akan memberikan edukasi kepada pasien tentang cara mencegah penyakit.
Edukasi yang sering diberitahu oleh dokter yakni mengenai menjaga kesehatan. Berbicara soal ini, seorang pengguna media sosial TikTok @karetduapakecabe mencoba memahami saran dokter untuk hidup sehat.
"Kata dokter kalau mau sehat makannya harus diperhatikan dan dijaga," tulisan dalam video seperti dikutip oleh Suara.com, Rabu (16/02/2022).
Dalam rekaman video tersebut seorang perempuan berusaha melakukan saran dokter tadi. Perempuan itu menyiapkan nasi beserta lauk untuk makannya.
Anehnya, perempuan ini tidak menyantap nasi dan lauk yang ada dihadapannya. Perempuan tersebut justru melakukan hal yang tak terduga.
Dia menolehkan kepala ke kanan, kiri, dan ke arah piring dihadapannya dengan lirikan mata tampak waspada. Dia juga memegang erat piring itu.
Perempuan ini seperti berusaha untuk menjaga piring berisi nasi serta lauk makannya. Bisa disimpulkan apabila dia mengartikan lain kalimat saran dari dokter.
Seharusnya saran dokter tersebut dilakukan dengan cara menjaga dan memperhatikan asupan makanannya. Bukan menjaga dan memperhatikan makanannya dari orang yang hendak mengambil.
Baca Juga: Seekor Kucing Tirukan Ekspresi Tukang Potong Ketika Bulunya Dicukur, Warganet Heran: Lah Mirip
Sejak diunggah satu hari lalu, video itu telah ditonton sebanyak 5, 1 juta kali. Video ini dibanjiri berbagai komentar dari warganet.
"Konsep yang 100% akurat," kata salah satu warganet.
"Mbak kalau ada masalah sini cerita, biar saya tambain," sahut yang lain.
"Enggak begitu juga konsepnya," tulis lainnya.
"Enggak begitu kak, harusnya diperhatikan itu tanya sama nasinya: butuh apa?" timpal yang lain.
Banyak pengguna TikTok yang dibuat tertawa ngakak karena video ini.
Tag
Berita Terkait
-
Viral Gadis Tiba-Tiba Berteriak saat Tidur di Angkot, Penumpang di Sebelahnya Refleks Lakukan Hal Ini
-
Viral Aksi Sukarela Seorang Driver Ojol Bersihkan Jalanan dari Ranjau Paku, Warganet: Salut Ane Bang
-
Seekor Kucing Tirukan Ekspresi Tukang Potong Ketika Bulunya Dicukur, Warganet Heran: Lah Mirip
-
Emak-emak Nekat Terobos Proyek, Motor Nyusruk Cor Basah, Pekerja Emosi sampai Tak Ada yang Membantu
-
Viral Penjual Sparepart Mobil Online Mengancam dan Memaki Pembeli, Efek Tak Dikasih Bintang Lima, Bikin Tepuk Jidat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Drama di MKD DPR Berakhir: Uya Kuya Lolos dari Sanksi Kode Etik
-
Drama Penangkapan Gubernur Riau: Kabur Saat OTT, Berakhir Diciduk KPK di Kafe
-
Usman Hamid Sebut Soeharto Meninggal Berstatus Terdakwa: Sulit Dianggap Pahlawan
-
Ini Pertimbangan MKD Cuma Beri Hukuman Ahmad Sahroni Penonaktifan Sebagai Anggota DPR 6 Bulan
-
MKD Jelaskan Pertimbangan Adies Kadir Tidak Bersalah: Klarifikasi Tepat, Tapi Harus Lebih Hati-hati
-
Dinyatakan Bersalah Dihukum Nonaktif Selama 6 Bulan Oleh MKD, Sahroni: Saya Terima Lapang Dada
-
Ahmad Sahroni Kena Sanksi Terberat MKD! Lebih Parah dari Nafa Urbach dan Eko Patrio, Apa Dosanya?
-
MKD Ungkap Alasan Uya Kuya Tak Bersalah, Sebut Korban Berita Bohong dan Rumah Sempat Dijarah
-
Polda Undang Keluarga hingga KontraS Jumat Ini, 2 Kerangka Gosong di Gedung ACC Reno dan Farhan?
-
Saya Tanggung Jawab! Prabowo Ambil Alih Utang Whoosh, Sindir Jokowi?