"Tapi ini gila sih, baru ini gua lihat anggota gadungan yang sampai senekat ini. Sampe ngundang panglimanya para petinggi lainnya," timpal lainnya.
"Untuk menghindari penipuan serupa kalau dapat kenalan aparat sebaiknya ditanyakan dahulu di mana dia ngaku dan bertugas di markas TNI terdekat," tulis warganet di kolom komentar.
"Gila. Yang dinikahi anaknya kolonel. Apa bapaknya si cewek enggak merasa ada yang janggal gitu," balas lainnya.
Ternyata Cuma Seorang Satpam
Dari informasi yang dihimpun sejumlah media lokal, TNI gadungan bernama Slamet Iskandar Syah adalah warga Kabupaten Brebes. Ia ditangkap oleh anggota TNI di Brebes saat hendak menggelar pesta nikah secara militer di Hotel Grand Dian Brebes pada 24-25 Maret 2022.
Kedoknya terbongkar kala petugas Babinsa Songgom curiga adanya surat undangan pernikahan dengan prosesi militer atau pedang pora. Hingga kemudian dicek dan diselidiki ke keluarganya.
Usai ditangkap, kedok Slamet makin terbongkar dan ia mengaku sudah beberapa kali melakukan tindak penipuan bersama guru spiritualnya.
Usut punya usut saat ditanya kartu identitas TNI, Slamet juga tidak bisa menunjukkan. Ia juga diketahui bekerja sebagai sekuriti di salah satu bank ternama di daerah Matraman, Jakarta.
Sejumlah barang bukti turut disita yakni sepatu, pakaian PDL TNI, baret Kopassus, pas foto pakaian tentara dan KTP TNI palsu. Kini kasus TNI gadungan tersebut sudah diserahkan ke Polres Brebes.
Baca Juga: 4 Kisah Polisi dan TNI Gadungan yang Viral, Gasak Perhiasan Sampai Tipu Perempuan
Berita Terkait
-
4 Kisah Polisi dan TNI Gadungan yang Viral, Gasak Perhiasan Sampai Tipu Perempuan
-
Ibu di Brebes Gorok Anak Hingga Tewas Karena Bisikan Gaib, Polisi Dalami Kondisi Kejiwaan Pelaku
-
Fakta-Fakta Ibu Gorok Tiga Anak di Brebes: Jalani Pemeriksaan Kejiwaan dan Mengaku Depresi Karena Usaha Bangkrut
-
Fakta-Fakta Ibu Gorok Anak Kandung, Suami Tak Kunjung Pulang-pulang Hingga Pernah Jadi Make Up Artist
-
Alasan Kanti Membunuh Demi Bebaskan Penderitaan? Begini Kata Psikolog soal Kasus Ibu Gorok 3 Anak di Brebes
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Ketimbang Berpolemik, Kubu Agus Diminta Terima SK Mardiono Ketum PPP: Digugat pun Bakal Sia-sia?
-
Bima Arya: PLBN Sebatik Harus Mampu Dongkrak Ekonomi Masyarakat Perbatasan
-
Jangan Lewatkan! HUT ke-80 TNI di Monas Ada Doorprize 200 Motor, Makanan Gratis dan Atraksi Militer
-
Menhan Bocorkan Isi Pertemuan Para Tokoh di Rumah Prabowo, Begini Katanya
-
Efek Revisi UU TNI? KontraS Ungkap Lonjakan Drastis Kekerasan Aparat, Papua Jadi Episentrum
-
Ajudan Ungkap Pertemuan 4 Mata Jokowi dan Prabowo di Kertanegara, Setelah Itu Pamit
-
SK Menkum Sahkan Mardiono Ketum, Muncul Seruan Rekonsiliasi: Jangan Ada Tarik-Menarik Kepentingan!
-
Jokowi Sambangi Prabowo di Kertanegara Siang Tadi Lakukan Pertemuan Hampir 2 Jam, Bahas Apa?
-
Catatan Hitam KontraS di HUT TNI: Profesionalisme Tergerus, Pelibatan di Urusan Sipil Kian Meluas!
-
SDA Jamin Jakarta Tak Berpotensi Banjir Rob pada Bulan Ini, Apa Alasannya?