Suara.com - Biasanya, orang yang akan mendahului untuk makan selalu berbasa-basi sekaligus memberi tahu bahwa dirinya akan makan terlebih dahulu agar terkesan sopan.
Hal itu juga dilakukan oleh seorang karyawan yang membagikan curhatannya melalui akun Twitter @workfess pada Kamis (31/3/2022).
Dalam curhatannya, karyawan ini selalu basa-basi untuk menawari makan teman kantornya sebagai bagian dari tata krama karena ia ingin makan terlebih dahulu.
Menurutnya, ia termasuk orang yang sungkan dan tidak enakan. Oleh karena itu, ia menawari makan untuk sekadar basa-basi.
Karyawan ini berkata bahwa ia kerap basa-basi jika hendak makan ke rekan-rekan kantornya saat jam istirahat.
Menurutnya, itu merupakan bagian dari tata krama untuk menawari makan saat hendak mendahului makan.
"Jadi aku tuh suka bilang "makan mba" ke orang orang kantor kalo lagi jam istirahat dan mau makan kan, ini kan ya manner aja gitu aku juga kebiasaan emang nawarin orang kalo makan sendiri," curhatnya dikutip Suara.com, Jumat (1/4/2022).
Ternyata, ada salah satu rekan kantornya yang ikut makan bersama dirinya dan menghabiskan bekalnya sampai habis.
Karyawan ini juga menjelaskan bahwa dirinya adalah anak kos dan membawa bekal setiap kerja untuk berhemat.
"Nah ada 1 mba-mba tuh beneran ikutan makan sama aku sampe abis, jadi beneran kaya bekalku tuh dimakan sama kita berdua padahal aku bawa cuma dikit dan aku kebetulan ngekos juga, makanya bawa bekal biar hemat," lanjutnya.
Ia pun merasa bingung untuk menghindari rekannya tersebut.
"Gimana ya cara ngehindarin orang kaya gini, pernah coba buat gak nawarin tapi malah dibilang "buset makan sendiri sendiri aja nih" gitu," tulisnya.
Ia merasa tidak enak karena kerap menjadi pusat perhatian. Terlebih, ia mengungkapkan bahwa dirinya baru 7 bulan bekerja di kantor tersebut.
"Akunya kan jadi ga enakan soalnya diliatin yang lain juga dan aku masih keja baru 7 bulan di sini.. ya Allah," pungkasnya.
Curhatan itu langsung menuai beragam tanggapan dari warganet. Hingga kini, cuitan itu telah mendapat lebih dari 13 ribu tanda suka.
Berita Terkait
-
Cor-coran Jalan Masih Basah, Bapak Ini Nekat Terabas Naik Motor bak Tak Ada Dosa, Warga sampai Speechless
-
Agar Puasa Tetap Sehat, Ini Pembagian Porsi Makan Saat Sahur dan Berbuka
-
Terbangun Tengah Malam, Orang Ini Lihat Perempuan Misterius Taburkan Sesuatu ke Rumahnya, Terungkap di Pagi Hari
-
Perempuan Jatuh dari Eskalator Sampai Guling-Guling, Warganet Salfok Teman Langsung Ngacir
-
Miris! Bocah SD Berangkat Sekolah Naik Baskom, Warganet Lempar Sindirian: Tetap Mau Ganti Gorden?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Gus Ipul Berkelakar soal Khofifah: Tiga Kali Pilgub Lawannya Sama, Bergantian Jadi Mensos
-
Waspada Banjir di Puncak Musim Hujan, Ini 5 Hal Penting yang Wajib Disiapkan
-
Rismon Siap Buka-bukaan di Sidang KIP Besok: Sebut Ijazah Gibran Tak Penuhi Dua Syarat Krusial
-
Tepis Isu Perpecahan Kabinet, Prabowo: Jangan Percaya Analisis Orang Sok Pintar di Medsos!
-
Kisah Warga Cilandak Timur Hadapi Banjir di Balik Tanggul Anyar
-
Megawati Hadiri Penutupan Rakernas I PDIP, Sampaikan Arahan dan Rekomendasi Partai
-
BNI Dukung Danantara Serahkan 600 Hunian Layak Pascabencana di Aceh Tamiang
-
Nota Perlawanan Kasus Dugaan Korupsi Chromebook Ditolak, Nadiem Makarim: Saya Kecewa
-
Gaji ASN Pemprov Gorontalo Macet, Gubernur Gusnar Ismail Sampaikan Permohonan Maaf
-
Terjebak Tiga Hari di Tengah Ancaman OPM, 18 Karyawan Freeport Dievakuasi TNI