Suara.com - Beredar unggahan yang memperlihatkan peninjauan atau pemeriksaan kamar Siskaeee di Lapas Perempuan Kepanewon, Wonosari, Gunungkidul.
Unggahan yang juga berisi ringkasan aktivitas Siskaeee di lapas perempuan itu menjadi viral saat dibagikan akun Instagram @beritainaja pada Senin (18/4/2022).
"Kita tinjau lagi kamar SiskaEnya3 di Lapas Perempuan Kelas II B Jogja di Kapanewon Wonosari Gunungkidul. Siang ini SiskaEEE nampak lebih sehat," tulis akun ini sebagai keterangan unggahan dikutip Suara.com, Selasa (19/4/2022).
Dalam video, tampak Siskaeee yang mengenakan seragam tahanan berwarna biru. Kamera menyorotnya saat Siskaeee sedang memakai sandal berwarna putih.
Tidak disebutkan kapan pengambilan video ini. Tampaknya, video peninjauan yang memperlihatkan rekaman aktivitas Siskaeee di lapas ini dilakukan saat petugas melakukan razia dalam lapas pada Kamis (31/3/2022).
Petugas lalu memasuki salah satu kamar yang ditempati oleh Siskaeee bersama para tahanan lainnya.
Bersama Siskaeee yang saat itu memakai seragam lain berwarna merah muda, petugas melakukan pemeriksaan di kamar.
Para petugas memeriksa barang-barang milik para tahanan yang ada di kamar tersebut. Setelah itu, petugas lalu mengajak Siskaeee untuk keluar kamar.
Menurut keterangan Ade Agustina selaku Kepala Lapas Perempuan Kelas II B, kondisi Siskaeee menunjukkan hasil yang jauh lebih baik. Begitu pula dengan para tahanan lain.
Baca Juga: Video Langka! Beginilah Keseharian dan Kamar Siskaeee E nya Tiga di Dalam Penjara
"Menunjukkan hasil yang lebih baik. Artinya warga binaan atau tahanan mematuhi semua aturan barang-barang apa yang tidak diperkenankan berada di dalam [kamar]," kata Ade Agustina.
Menurutnya, operasi rutin itu dijalankan untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.
Video viral peninjauan kamar Siskaeee di Lapas Perempuan Kapanewon itu tak lepas dari sorotan warganet.
"Sehat terus mbak SiskaE," tulis salah seorang warganet.
"Baru tau aku kalau orangnya ada di Wonosari," komentar warganet.
"Sehat-sehat mbak Siska," ujar warganet.
Berita Terkait
-
Video Langka! Beginilah Keseharian dan Kamar Siskaeee E nya Tiga di Dalam Penjara
-
Pakai Jilbab, Suami Menyamar Jadi Ibu saat Istri Sakit dan Anak Rewel, Aksinya Banjir Pujian
-
Nyesek, Guru Ini Tetap Mengajar Meskipun Dalam Keadaan Sakit dan Mengenakan Nebulizer
-
Detik-detik Pemotor Seruduk Emak-emak yang Sedang Menyeberang Jalan, Publik: Film Indosiar di Kehidupan Nyata
-
Bukan Main, Viral Emak-emak Dorong Angkot di Jalan, Warganet: Gak Ada Akhlak Sopirnya
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani
-
BGN Ancam Suspend Dapur MBG Tanpa Sertifikat Higiene, Target Nol Keracunan 2026