Suara.com - Jalan Puncak-Gadog dari arah Jakarta menuju Puncak ditutup sejak pukul 07.15 WIB hingga pukul 12.00 WIB.
Kepolisian berlakukan ini untuk mengurangi potensi kepadatan kendaraan di kawasan Puncak.
"Kami memainkan pola 'one way' pukul 07.15 tadi diperkirakan sampai pukul 12.00 WIB," kata Kepala Satuan Lalulintas Polres Bogor, AKP Dicky Anggi Pranata, dilansir laman Antara, Sabtu (7/5/2022).
Penutupan jalan tersebut dilakukan tepat di perempatan Gadog, sehingga mobil yang mengarah dari pintu keluar tol Jagorawi dan Kota Bogor tidak bisa masuk ke kawasan Puncak.
Pada pukul 07.50 WIB, kemacetan sudah terjadi hingga pintu tol. Sedangkan dari arah Kota Bogor kemacetan diperkirakan sudah mencapai Pasar Ciawi.
Nantinya, setelah pukul 12.00, Kepolisian memberlakukan penutupan jalur dari arah sebaliknya.
Dicky berharap para wisatawan yang ingin berkunjung ke kawasan Puncak bisa menyesuaikan waktu keberangkatan dengan jadwal "one way" yang sudah ditetapkan.
Hingga saat ini, Dicky melihat belum ada lonjakan jumlah kendaraan jika dibandingkan dengan hari sebelum.
Walau belum terlihat lonjakan jumlah kendaraan, pemantauan guna memastikan arus lalu lintas di kawasan Puncak terkendali tetap dilakukan.
Baca Juga: Mengantuk, Dua Mobil Alami Kecelakaan di Jalur Puncak Bogor
Berita Terkait
-
4 Jalur Alternatif Jakarta Bandung saat One Way Arus Balik Lebaran 2022, Bye Macet!
-
Ruas Jalan di Kawasan Puncak Gunung Geurutee Aceh Jaya Macet Panjang
-
Kepadatan Arus Balik Kawasan Puncak Bogor Diprediksi Hingga Akhir Pekan, Polisi Pilih Terapkan One Way
-
Polisi Marah-marah Beli Air Mineral di Puncak Rp 7 Ribu, Publik: Kita Kalau Kena Tilang Gak Pake Nawar Pak!
-
Kapolda Jabar Sebut Sudah Banyak Pemudik yang Kembali ke Wilayah Jabodetabek
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Sempat Putus Asa, Pasangan Pengantin Ini Tetap Gelar Resepsi di Tengah Banjir
-
PLN Terus Percepat Pemulihan Kelistrikan Aceh, 6.432 Desa Telah Kembali Menyala
-
Presiden Prabowo Bertolak ke Inggris dan Swiss, Akan Bertemu Raja Charles III dan Hadiri WEF
-
Data Manifes dan Spesifikasi Pesawat ATR 42-500 Indonesia Air Transport
-
Menang Lelang Gedung Eks Kantor Polisi di Melbourne, IMCV Akan Bangun Pusat Dakwah Indonesia
-
Atasi Banjir Jakarta, Dinas SDA Kerahkan 612 Pompa Stasioner dan Ratusan Pompa Mobile
-
Cuaca Buruk dan Medan Terjal Hambat Pencarian Pesawat ATR Hilang di Maros
-
Hujan Semalaman, 29 Ruas Jalan di Jakarta Masih Terendam Banjir
-
Jaring Aspirasi Lewat Media Kreatif, Baharkam Polri Gelar Festival Komik Polisi Penolong
-
Hujan Deras Kepung Jakarta, 48 RT Masih Terendam Banjir Hingga Minggu Siang