News / Nasional
Selasa, 24 Mei 2022 | 11:45 WIB
Viral banjir rob di Semarang. (Foto: bidik layar video Instagram)

"Data masih dinamis dari teman-teman pelaksana di lapangan, jadi masih tahapan assessment. Saat ini kami masih tahapan evakuasi masyarakat terdampak, penetapan lokasi dapur umum dan lokasi evakuasi sementara,” imbuh Dikki.

Banjir rob ini membuat seluruh aktivitas karyawan dan karyawati dipulangkan dari instansi maupun perusahaan, demi mengantisipasi dampak banjir air laut yang masuk ke kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang.

Load More