Suara.com - Hari ini, Senin (30/5/2022) adalah hari pengumuman PPDB Sumut 2022 tingkat SMA. Informasi terkait hal ini paling lambat dilakukan pukul 10 pagi. Berikut cara melihat pengumuman PPDB Sumut 2022.
Bagi orangtua siswa atau calon peserta didik baru, hari ini adalah hari yang sangat dinanti karena pengumuman PPDB Sumut 2022 akan disiarkan secara online. Lantas, bagaimana cara melihat pengumuman PPDB Sumut 2022?
Banyak yang kebingungan, bagaimana cara melihat pengumuman PPDB Sumut 2022. Padahal sebenarnya, dengan kemajuan teknologi seperti saat ini, mengakses informasi sangat mudah.
Ada dua cara yang bisa dilakukan untuk melihat pengumuman PPDB Sumut 2022, pertama datang langsung ke sekolah terkait atau melihat infonya melalui situs resmi Dinas Pendidikan dengan alamat https://ppdb.disdik.sumutprov.go.id.
Bagi orangtua calon peserta didik baru yang memiliki waktu luang, bisa langsung menuju sekolah yang didaftarkan, namun ada cara yang lebih mudah dengan bermodalkan HP saja.
Berikut langkah-langkah untuk melihat pengumuman PPDB Sumut 2022 dengan HP.
Cara Melihat Pengumuman PPDB Sumut 2022
1. Buka alamat https://ppdb.disdik.sumutprov.go.id. lalu pilih hasil seleksi pada menu.
2. Di halaman utama akan muncul akses langsung menuju menu ini, sehingga bisa juga langsung klik notifikasi yang muncul di beranda.
Baca Juga: Cara Pengajuan Akun PPDB SMA dan SMK Jakarta di Ppdb.jakarta.go.id 2022
3. Selanjutnyan pilih sekolah/jurusan yang didaftar pada kotak yang disediakan.
4. Kemudian pilih jalur pendaftaran dan hasil akan muncul di di bagian bawah.
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bagi kalian yang kesulitan mengakses, bisa langsung menuju sekolah terkait karena pengumuman ini wajib ditempel pihak sekolah untuk mempermudah akses informasi.
Lalu bagaimana jika calon peserta didik baru melewatkan pendaftaran tahap pertama? Jangan khawatir karena akan ada pendaftaran tahap kedua yang akan dimulai Selasa (31/5/2022).
Sebagai informasi, PPDB Sumut 2022 memiliki pendaftaran dengan berbagai jalur, seperti zonasi, afirmasi, perpindahan orangtua/wali. prestasi hasil lomba dan prestasi nilai rapor.
Proses pemeringakatan dilakukan setelah pendaftaran sesuai jalur yang dipilih. Baru kemudian, pengumuman PPDB Sumut 2022 tahap pertama untuk jenjang SMA/SMK bisa diakses.
Berita Terkait
-
Cara Pengajuan Akun PPDB SMA dan SMK Jakarta di Ppdb.jakarta.go.id 2022
-
BMKG Imbau Masyarakat Waspadai Hujan Lebat di Pegunungan Sumut
-
Harga Cabai dan Sayuran di Sumatera Utara Naik Tajam, Ini Faktor Pemicunya
-
Ringankan Beban Korban Bencana Puting Beliung, Ini yang Dilakukan Polresta Deli Serdang
-
Gubernur Sumut Edy Rahmayadi: Mandailing Natal Masih Butuh Perhatian Lebih
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Hujan Lebat dan Angin Kencang Terjang DIY, Satu Warga Kulon Progo Tewas Tersambar Petir
-
Berkas Roy Suryo Cs Dilimpahkan ke Kejaksaan, Kapan Tersangka Fitnah Ijazah Palsu Jokowi Disidang?
-
Banjir Jakarta Utara, 643 Warga Semper Barat Mengungsi, Kapolda: Kami Pastikan Terlayani dengan Baik
-
Banjir Jakarta, Sekitar 1.600 Warga Masih Mengungsi hingga Selasa Pagi
-
Jakarta Masih Dikepung Banjir Pagi Ini, 28 RT dan 6 Ruas Jalan Tergenang Air
-
Hujan Masih Akan Guyur Seluruh Jakarta Hari Ini
-
Modus Paket Online, Polisi Gagalkan Peredaran Vape Narkotika di Jakbar
-
Tolak Wacana Pilkada Lewat DPRD, PDIP Intens Lobi Partai Lain di Parlemen
-
Demo di Komdigi, Massa Minta Takedown Mens Rea di Netflix dan Ancam Lanjutkan Aksi ke Polda Metro
-
Nyumarno Diperiksa KPK Terkait Kasus Suap Ijon Proyek Bupati Bekasi Nonaktif Ade Kunang