Suara.com - Akun Twitter @Askrlfess bagikan curhatan seorang anonim yang menceritakan pengalaman temannya yang mendapatkan nyinyiran saat mengubah gaya pakaiannya menjadi berhijab.
Cuitan tersebut diunggah pada Rabu (01/05/22).
Dalam cuitannya, anonim ini mengungkapkan bahwa temannya ini mengubah gaya berpakaiannya dari tidak berhijab menjadi berhijab.
"Serem banget guys, jadi temanku yang biasanya yang biasanya nggak pakai hijab, sekarang coba-coba mulai berhijab gitu," terang anonim.
Pengirim cuitan ini kemudian mengungkapkan bahwa temannya ini sempat mengunggah foto saat menggunakan hijab.
Hingga akhirnya, ada teman lain yang mengomentari foto tersebut dengan komentar yang tidak mengenakkan dan terkesan julid.
"... di up story. Eh malah dikomenin sama temannya yang lain 'kesambet apaan lu', 'waduh kiamat ini'," jelasnya.
Anonim ini pun kemudian mengungkapkan bahwa sebetulnya hal tersebut merupakan hal yang lumrah, karena sejatinya perempuan yang beragama Islam wajib menutup auratnya.
Ia mengatakan bahwa dirinya miris dengan beberapa komentar yang dilontarkan kepada temannya.
Baca Juga: Gegara Iseng, Jari Tengah Mahasiswi Ini Terjepit di Lubang Kursi Kampus
"Cewek Islam berhijab kan ya pastilah, yang penting niat. Tapi ditanggepin gitu kayak astagfirullah miris," pungkasnya.
Berbagai repons pun dilontarkan warganet dalam cuitan ini. Banyak warganet yang ikut miris dengan cerita anonim ini.
"Begitulah nder. Akhir zaman, ajaran agama akan semakin terasa asing. Padahal kewajiban, tapi manusia zaman sekarang memandangnya sebagai sesuatu yang aneh," terang warganet.
"Aneh banget emang. Gua bukan orang yang religius banget, tapi kayak makin ke sini makin aneh. Untuk hal yang sebenarnya dilarang udah jadi hal wajar kebanyakan, sekalinya kewajiban dan ada yang terpanggil untuk gunain, atau hal yang emang nyata untuk dijalanin kayak wah ngeledek," kata warganet.
"Ternyata masih banyak ya yang gini. Nggak tahu sih kalau konteksnya bercanda. Temen kerja pernah penampilannya berubah jadi syari sampai pakai kaus kaki. Pas dia dateng ke notaris nggak tahu bank. Eh ditanya gini 'Teteh kenapa? Sakit? Sampai pakai kaus kaki'," ungkap warganet.
"Emang sekarang itu banyak orang yang seenaknya aja nyablak dengan label 'teman'. Kalau nggak bisa ngomong yang baik-baik, mending diem aja. Kita itu nggak tahu gimana orang itu bisa sampai ke tahap dia sekarang ini. Apa sih susahnya mengapresiasi?" ucap warganet.
Berita Terkait
-
Gegara Iseng, Jari Tengah Mahasiswi Ini Terjepit di Lubang Kursi Kampus
-
Curhat Pilu Wanita Ungkap Selalu Salah di Mata Mertua, Masakan Tak Pernah Disentuh sampai Disebut Pemalas
-
Skill Ayah Garuk Badan Tiga Anaknya Biar Bisa Tidur Bersamaan Bikin Takjub
-
Kalah Galak Sampai Bikin Geram Publik, Pria di Bandung Menipu Rp20 Juta: Pas Ditagih Malah Keluarkan Senjata
-
Nyesek Lihatnya! Jadi Pemulung, Ibu Hamil Besar Ini Sampai Harus Masuk Got demi Ambil Botol Bekas
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Tolak Wacana Pilkada via DPRD, Ganjar: Sikap PDI Perjuangan Sangat Jelas!
-
Dosen Utama STIK: UU ITE Tak Melemah, Penyebar Hoaks Tetap Bisa Dipidana!
-
AMLI Soroti Dampak Ranperda KTR: Usaha Reklame Tertekan, Tenaga Kerja Terancam
-
Dasco Persilakan Tito Lanjut Pimpin Pemulihan Aceh: DPR Fokus Anggaran dan Mengawasi
-
Dasco Pimpin Rapat di Aceh: Minta Pendataan Rumah Rusak Dikebut Sepekan
-
Viral Nenek Curi 16 Potong Pakaian di Tanah Abang, Ketahuan Usai Barang Jatuh dari Balik Gamis
-
Jelang Rakernas 2026, PDIP Terbitkan Instruksi Keras Larang Kader Korupsi
-
Bukan Hanya Soal Huntara, Ternyata Ini 4 Masalah Mendesak di Aceh Menurut Satgas Galapana DPR
-
8 Orang Termasuk Pegawai Pajak Diamankan saat KPK Gelar OTT di Jakarta
-
Skandal Pajak Jakut Terbongkar: OTT KPK Sita Gepokan Uang dan Valas, Oknum Pegawai Pajak Diringkus