Suara.com - Lagi-lagi, Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi menjadi sorotan. Baru-baru ini, Edy Rahmayadi dilaporkan karena nonaktifkan Bupati Palas. Namun sebenarnya kontroversi Edy Rahmayadi tidak hanya itu saja.
Kemudian, kontroversi Edy Rahmayadi terbaru mencuat setelah dirinya memberikan komentar mengenai invasi Rusia ke Ukraina. Edy mengatakan bahwa jika dirinya menjadi Presiden Rusia Vladimir Putin, maka ia akan menyerang Ukraina sejak tiga tahun yang lalu.
Edy Rahmayadi mengungkapkan pernyataan tersebut pada saat menjadi keynote speaker pada kegiatan Sumatranomic ke-3 yang diadakan Bank Indonesia (BI) di Medan, pada Senin (6/6/2022) lalu. Sontak, pernyataan yang keluar dari sosok gubernur itu mendapatkan atensi dari sejumlah tokoh. Di antaranya ada Duta Besar Ukraina, hingga Duta Besar Rusia untuk Indonesia.
Seperti apa deretan kontroversi Edy Rahmayadi terbaru? Mari simak ulasan selengkapnya di bawah ini.
1. Dilaporkan ke Polisi, Edy Minta Pelapor untuk Belajar
Donna Siregar, keponakan Bupati Padanglawas (Palas) nonaktif, Ali Sutan Harahap diketahui telah melaporkan Edy Rahmayadi ke Polda Sumut atas dugaan menyalahgunakan wewenang dengan menonaktifkan Ali Sutan.
Diketahui, Edy Rahmayadi dilaporkan oleh keponakan Ali Sutan pada Sabtu (4/6/2022). Laporan terhadap Edy tersebyr tertuang di dalam STTLP/B/986/6/2022/SPKT/POLDA SUMUT. Edy dinilai melanggar UU Nomor 1 tentang KUHP Pasal 421.
Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi membenarkan laporan tersebut, namun Hadi belum merinci bagaimana kasus itu.
Lantas, Edy Rahmayadi merespons laporan tersebut dan justru meminta agar Donna selaku pelapor mempelajari sistem pemerintahan. Eks Pangkostrad ini sempat menegaskan bahwa apa yang dilakukannya sudah sesuai dengan mekanisme yang berlaku.
Baca Juga: Ditertawakan, 4 Fakta Edy Rahmayadi Sebut Akan Serang Ukraina 3 Tahun Lalu Jika Jadi Putin
2. Jika Jadi Putin, Edy akan Serang Ukraina 3 Tahun Lalu
Kontroversi yang terbaru, Edy Rahmayadi mengatakan bahwa jika dirinya menjadi Putin, ia akan menyerang Ukraina sejak tiga tahun lalu. Duta Besar Rusia untuk Indonesia Lyudmila Vorobieva lantas merespon komentar Edy Rahmayadi terkait invasi Rusia ke Ukraina tersebut.
Vorobieva tampak tertawa kecil saat jumpa pers merespon pernyataan Edy. Menurutnya, Presiden Rusia Vladimir Putin lebih tahu kondisi antara Rusia dan Ukraina.
Sementara itu, Duta Besar Ukraina Vasyl Hamianin justru marah dengan pernyataan Edy tersebut. Bahkan ia meminta supaya mantan Pangkostrad itu datang ke Ukraina dan melihat langsung kondisi perang dengan mata kepalanya sendiri.
Menurutnya, pernyataan seperti itu tidak pantas untuk dikeluarkan oleh Gubernur Edy Rahmayadi sebab rakyat Ukraina tengah krisis akibat invasi Rusia.
3. Jewer Pelatih Biliar di Muka Umum
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Ketimbang Berpolemik, Kubu Agus Diminta Terima SK Mardiono Ketum PPP: Digugat pun Bakal Sia-sia?
-
Bima Arya: PLBN Sebatik Harus Mampu Dongkrak Ekonomi Masyarakat Perbatasan
-
Jangan Lewatkan! HUT ke-80 TNI di Monas Ada Doorprize 200 Motor, Makanan Gratis dan Atraksi Militer
-
Menhan Bocorkan Isi Pertemuan Para Tokoh di Rumah Prabowo, Begini Katanya
-
Efek Revisi UU TNI? KontraS Ungkap Lonjakan Drastis Kekerasan Aparat, Papua Jadi Episentrum
-
Ajudan Ungkap Pertemuan 4 Mata Jokowi dan Prabowo di Kertanegara, Setelah Itu Pamit
-
SK Menkum Sahkan Mardiono Ketum, Muncul Seruan Rekonsiliasi: Jangan Ada Tarik-Menarik Kepentingan!
-
Jokowi Sambangi Prabowo di Kertanegara Siang Tadi Lakukan Pertemuan Hampir 2 Jam, Bahas Apa?
-
Catatan Hitam KontraS di HUT TNI: Profesionalisme Tergerus, Pelibatan di Urusan Sipil Kian Meluas!
-
SDA Jamin Jakarta Tak Berpotensi Banjir Rob pada Bulan Ini, Apa Alasannya?