Suara.com - Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) sekaligus pemilik maskapai Susi Air, Susi Pudjiastuti mengklaim tak ada korban jiwa dalam peristiwa kecelakaan pesawat Susi Air di Timika, Papua. Dia menyebut telah menerima kabar bahwa pilot dan seluruh penumpang lainnya dalam keadaan selamat.
"Update info: Jam 09:00 Captain Pilot & Semua penumpang Selamat. Mohon doa semua proses evakuasi dari Lokasi bisa lancar dan mudah," tulis Susi lewat akun Twitter @susipudjiastuti seperti dikutip suara.com, Kamis (24/6/2022).
Pesawat jenis Pilatus Porter PK BVM Dayl Peter Houzet milik maskapai Susi Air dikabarkan mengalami kecelakaan di Timika, Papua, pada pagi ini. Pesawat tersebut sedianya hendak berangkat dari Timika menuju Duma.
Kepala Kantor SAR Timika, George L Mercy Randang menyebut pesawat tersebut bermuatan tujuh orang dengan rincian; Capt Doyle Peter, Lukas Dimpau, Seru warkus Diabelu, Leo Pimpiau, Philipus Dimpau, Ficken Dimpau, dab Melina Dimpau.
Personel gabungan Basarnas dan TNI AU kekinian tengah melakukan evakuasi terhadap korban dan puing pesawat.
"11:16 tim SAR gabungan dari personil SAR Timika dan TNI AU menggunakan helly Caracal TNI AU bergerak menuju lokasi jatuhnya pesawat," kata George dalam keterangan tertulis, Kamis (23/6/2022).
Berdasar informasi yang diterima, pesawat tersebut diperkirakan jatuh pada titik koordinat 04°02'54.00"S/136°43'06.00"E .
Berita Terkait
-
Basarnas Dan TNI AU Evakuasi Korban Kecelakaan Pesawat Susi Air Di Timika
-
Pesawat Susi Air Kecelakaan Di Papua Bawa 6 Penumpang, Eks Menteri Susi Pudjiastuti Umumkan Berita Duka
-
Pesawat Susi Air Jatuh di Timika Papua, Susi Pudjiastuti Pastikan Semua Penumpang Selamat
-
Pesawat Susi Air Hilang Kontak Di Papua, Tim SAR Gabungan Bergerak Ke Titik Kecelakaan
-
BREAKING NEWS! Pesawat Susi Air Dilaporkan Hilang Kontak Di Papua
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Demokrat Nilai Langkah Hukum SBY Jadi Pendidikan Politik Lawan Disinformasi
-
Pemerintah Pusat Puji Gerak Cepat Gubernur Bobby Nasution Bangun Huntap Korban Bencana
-
Kasus Anak Bunuh Ibu di Medan, Kemen PPPA Pastikan Hak dan Pendidikan Anak Tetap Terpenuhi
-
Reklamasi Terintegrasi, Wujud Komitmen Praktik Pertambangan yang Bertanggung Jawab
-
Mendagri Minta Kepala Daerah Optimalkan Peran Keuchik Percepat Pendataan Kerusakan Hunian Pascabenca
-
Pintu Air Pasar Ikan Siaga 1, Warga Pesisir Jakarta Diminta Waspada Banjir Rob
-
Jakarta Diprediksi Hujan Sepanjang Hari Ini, Terutama Bagian Selatan dan Timur
-
Revisi UU Sisdiknas Digodok, DPR Tekankan Integrasi Nilai Budaya dalam Pendidikan
-
Pendidikan Tak Boleh Terputus Bencana, Rektor IPB Pastikan Mahasiswa Korban Banjir Bisa Bebas UKT
-
42 Ribu Rumah Hilang, Bupati Aceh Tamiang Minta BLT hingga Bantuan Pangan ke Presiden Prabowo