Suara.com - Pertamina akan menerapkan pembelian BBM bersubsidi yakni Pertalite dan Solar melalui aplikasi MyPertamina mulai 1 Juli 2022 mendatang. Bagaimana cara beli pertalite pakai MyPertamina aplikasi dan tanpa aplikasi?
Uji cob cara beli pertalite pakai MyPertamina aplikasi dan tanpa aplikasi akan dilakukan di beberapa kabupaten/kota di lima provinsi yakni Sumatera Barat, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, D.I. Yogyakarta dan Jawa Barat.
Masyarakat kini diimbau untuk melakukan pendaftaran melalui aplikasi MyPertamina untuk membeli BBM bersubsidi seperti Pertalite dan Solar. Lantas bagaimana cara beli pertalite pakai MyPertamina dan tanpa menggunakan aplikasi? Simak ulasannya berikut ini.
Cara Beli Pertalite Pakai MyPertamina Tanpa Aplikasi
Pertamina telah menyediakan situs web MyPertamina melalui https://subsiditepat.mypertamina.id/ yang akan dibuka pada tanggal 1 Juli 2022 mendatang.
Bagi masyarakat yang tidak memiliki aplikasi MyPertamina tidak perlu khawatir karena pendaftaran dapat dilakukan melalui situs tersebut.
“Masyarakat yang merasa berhak menggunakan Pertalite dan Solar dapat mendaftarkan datanya melalui website ini,” ujar Direktur Utama Pertamina Patra Niaga Alfian Nasution dalam keterangan resmi, Selasa (28/6/2022).
Masyarakat akan diminta untuk menunggu apakah kendaraan beserta identitasnya terkonfirmasi dapat membeli Pertalite. Lalu bagaimana cara daftar MyPertamina melalui situs https://subsiditepat.mypertamina.id/?
1. Pengguna dapat menyiapkan seluruh dokumen, antara lain: Kartu Tanda Penduduk (KTP), Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK), Foto Kendaraan dan dokumen pendukung lainnya
Baca Juga: Sekarang Beli Bensin Pakai Aplikasi, Ketua HLKI: Pemaksaan Terhadap Konsumen
2. Buka situs https://subsiditepat.mypertamina.id/ untuk melakukan pendaftaran
3. Kemudian centang informasi telah memahami seluruh persyaratan dan klik daftar sekarang
4. Ikuti seluruh instruksi dalam situs web
5. Tunggu pencocokan data maksimal 7 hari kerja di alamat email yang telah didaftarkan, atau cek status pendaftaran di website secara berkala
6. Apabila sudah terkonfirmasi, unduh (download) kode QR dan simpan untuk bertransaksi di SPBU Pertamina
Cara Beli Pertalite Pakai MyPertamina Aplikasi
Berita Terkait
-
Sekarang Beli Bensin Pakai Aplikasi, Ketua HLKI: Pemaksaan Terhadap Konsumen
-
Mantul! Ini 3 Keuntungan Pakai MyPertamina, Inovasi Baru Pembayaran BBM
-
Beli Pertalite Wajib Pakai Akun MyPertamina, Netizen Bingung: Kan di SPBU Dilarang Hidupkan HP?
-
Ini Cara Daftar MyPertamina Tanpa Aplikasi untuk Beli Pertalite dan Solar
-
Cara Pembayaran Beli Pertalite Pakai MyPertamina Wajib Gunakan LinkAja?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi