Maidi pun terus mencari jalan keluar bagaimana pangsa keripik mereka melebar. Ia pun bekerja sama dengan UMKM Batam dan mendapatkan pembinaan dan pelatihan usaha. Ia pun ikut serangkaian kegiatan bazar dengan membangun stand.
Tak lama, Maidi memutuskan untuk mencoba membangun stand sendiri untuk memperkenalkan produk keripik Tiga Serangkai. Perlahan-lahan pasar keripik singkong Maidi dan istri mulai menggeliat.
Ia pun mencoba memasukan produknya ke sejumlah minimarket dan pusat perbelanjaan di Kota Batam.
Pintu peluang terbuka lebar ketika Alfamart Batam menggelar kegiatan pelatihan pemberdayaan UMKM. Usaha Maidi pun masuk salah satu UMKM yang lolos dalam pembinaan tersebut.
“Dari situ Kripik Singkong Tiga Serangkai mulai merambah toko modern. Alfamart sangat membantu usaha saya ini,” jelasnya.
Ada dua jenis yang dipasarkan di Alfamart yang ada di Batam, keripik original dan Pedas Manis. Tertata di rak khusus, konsumen Alfamart akan dengan mudah menemukan kedua produk UMKM.
Setiap hari, 180 kilogram hingga 200 kilogram keripik diproduksi dan kemas di pabrik Maidi yang belum lama ini ia bangun.
Dari keripiknya, Maidi bisa menyekolahkan kedua anaknya hingga ke jenjang perguruan tinggi di Surabaya.
Terpisah, Corporate Communication GM Alfamart, Nur Rachman menyatakan bahwa Alfamart terbuka terhadap produk-produk khas daerah untuk bisa dipasarkan di gerai Aldamart yang ada di wilayah setempat.
Baca Juga: Bangkitkan Ekonomi, Pelaku UMKM Ekraf Bojonegoro Didorong Lahirkan Konten Kreatif Berkualitas
“Selama produknya berkualitas, punya kelengkapan legalitas yang lengkap dan resmi, serta punya potensi disukai masyarakat,” jelasnya.
Bahkan, kata Nur, salah satu visi Alfamart adalah berorientasi kepada pemberdayaan pengusaha kecil. “Yang diwujudkan dalam bentuk nyata seperti ini, mendukung UMKM lokal memasarkan produknya,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Kota Bandung Diklaim Tidak Punya Blank Spot, Benarkah?
-
Pemerintah Terus Dorong Pelaku Usaha Besar Bantu UMKM
-
Pemprov Kalbar Dorong Usaha Mikro Go Digital Tingkatkan Penggunaan Produk BPJP
-
Kolaborasi Swasta, BUMN dan UMKM Diyakini Dapat Membangkitkan Ekonomi Nasional
-
Optimalisasi Pemasaran Media Sosial di Batik Berkah Lestari
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Dua Sahabat Satu Mobil Menuju Istana, Hormat Prabowo Bikin Senyum Raja Abdullah II
-
Wamendagri Ribka Haluk Sebutkan TPID Bali Miliki Peran Strategis Dalam Mendukung Program Nasional
-
Dipolisikan ARAH, Ribka Tjiptaning Berani Adu Data: Banyak Korban Kejahatan Soeharto Siap Bersaksi
-
Konsolidasi PPP: Mardiono dan Din Syamsuddin Bahas Kebangkitan Politik Islam untuk Persiapan 2029
-
Soal Pemberian Gelar Pahlawan Soeharto, Waketum Golkar Tak Mau Ada Polemik Berkepanjangan
-
Dinkes DKI Sebut Tak Ada Rumah Sakit Tolak Rawat Pasien Baduy, Hanya Diminta...
-
Politisi PDIP Dukung Pihak yang Gugat Gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto, Bakal Ikut?
-
Stop 'Ping-pong' Pasien BPJS: Sistem Rujukan Berjenjang Didesak Dihapus, Ini Solusinya
-
Divonis 18 Tahun, Kejagung Bakal Eksekusi Zarof Ricar Terdakwa Pemufakatan Jahat Vonis Bebas Tannur
-
Kasus Korupsi Smartboard Seret 3 Perusahaan di Jakarta, Kejati Sumut Sita Dokumen Penting