Suara.com - Sekolah di SMK terbaik tentunya jadi impian sebagian besar siswa. Dari tahun ke tahun, SMK terbaik terus bertambah di Indonesia. Nah buat kamu yang akan masuk SMK, berikut ini daftar SMK terbaik berdasarkan nilai UTBK 2022 yang perlu diketahui.
Diketahui, untuk masuk dalam daftar SMK terbaik ini ditentukan oleh beragam faktor, beberapa di antaranya yaitu kualitas pendidikan, fasilitas sekolah, hasil rata-rata UTBK yang diselenggarakan oleh LTMPT, dan lain sebagainya.
Untuk penilaian berdasarkan nilai UTBK 2022, LTMPT menggelar UTBK yang diambil dari 23.657 sekolah di Indonesia dengan jumlah peserta 745.115 orang.
Adapun nilai UTBK ini dihitung berdasarkan hasil TPS 60 dan TKA 40 persen. Setelah itu, sekolah diurutkan sesuai dengan nilai total tertinggi sampai terendah, kemudian diambil nilai tertinggi dari 1.000 sekolah. Dalam daftar tersebut, diketahui terdapat 69 sekolah SMK yang masuk kriteria.
Berdasarkan hasil penilaian tersebut, berikut ini daftar SMK terbaik berdasarkan nilai UTBK 2022 yang menarik untuk diketahui.
Daftar SMK Terbaik Berdasarkan Nilai UTBK 2022
1. SMK-SMAK Bogor: peringkat nasional 99 dengan skor 580.148
2. SMK Negeri 7 Semarang: peringkat nasional 272 dengan skor 550.412
3. SMKN 1 Bogor: peringkat nasional 309 dengan skor 545.822
Baca Juga: Cara Cek Top 1000 Sekolah Terbaik Versi LTMPT, SMA Kalian Peringkat Berapa?
4. SMKN 2 Sepok: peringkat nasional 312 dengan skor 545.668
5. SMK N 1 Temanggung: peringkat nasional 322 dengan skor 544.864
6. SMKN 1 Karanganyar: peringkat nasional 401 dengan skor 538.187
7. SMK N 1 Pengasih: peringkat nasional 408 dengan skor 537.653
8. SMKN 1 Wonosari: peringkat nasional 410 dengan skor 537.502
9. SMK Negeri 1 Wonosobo: peringkat nasional 440 dengan skor 535.835
Berita Terkait
-
Cara Cek Top 1000 Sekolah Terbaik Versi LTMPT, SMA Kalian Peringkat Berapa?
-
10 Madrasah Masuk Top 1000 Sekolah Terbaik 2022 Versi LTMPT, Menag: Ini Bukti
-
Daftar SMA Terbaik Versi LTMPT Tahun 2022
-
MAN IC Serpong Masuk Top 1.000 Sekolah Tahun 2022 Versi LTMPT
-
Mulai SMA Penabur Bandung hingga SMAS IT As-Syifa Subang, Inilah Deretan Sekolah Terbaik di Jawa Barat
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Ketua KPK Setyo Budiyanto: 1.916 Laporan Gratifikasi Masuk, Kuantitas Naik tapi Nilai Menurun
-
Suami Jadi Tersangka Usai Kejar Jambret Istri di Sleman, KemenPPPA Soroti Trauma Korban
-
Amukan Badai Salju di New York: 10 Nyawa Melayang, Kota Berstatus Kode Biru
-
Bisa Jadi Pintu Masuk Reshuffle, Kursi Kosong Wamenkeu Bikin Panas Dingin Menteri Lain
-
Ketua KPK Paparkan Statistik Korupsi 2025 di DPR: 116 Perkara Disidik dan 11 Kali OTT
-
Ketua KPK Paparkan Capaian Penyelamatan Aset di Hadapan DPR: Rp1,5 Triliun Kembali ke Kas Negara
-
Diplomasi atau Kompromi: Membaca Kursi Panas Indonesia di Dewan Perdamaian Gaza
-
Indonesia Diminta Tiru Thailand Dalam Antisipasi Virus Nipah
-
Tragedi Malam Berdarah di Blitar, Menantu Habisi Mertua Usai Dicaci Maki dan Diancam Pakai Gergaji
-
5 Poin Geger Kesaksian Ahok: Heran Kekuatan Riza Chalid, Sentil Menteri BUMN