Suara.com - Sebagian masyarakat bertanya mengenai BSU tahap 5 kapan cair. Perlu diketahui, bahwa Bantuan Subsidi Upah (BSU) 2022 menjadi salah satu program pemerintah dari pengalihan subsidi BBM.
BSU 2022 merupakan salah satu bagian dari bantalan sosial untuk masyarakat, yang tujuannya adalah untuk meningkatkan daya beli di tengah harga kebutuhan pokok yang terus meningkat. Lantas, BSU tahap 5 kapan cair?
BSU Tahap 5 Kapan Cair?
Hingga saat ini, belum ada rilisan resmi dari pihak terkait mengenai jadwal pencairan BSU tahap 5. Meski demikian, jika melihat tren sebelumnya, pencairan bantuan ini tidak akan memakan waktu yang terlalu lama.
Pada dasarnya, data yang dibutuhkan untuk pencairan BSU tahap 5 sendiri telah dipegang oleh kementerian terkait, yang merupakan data dari seleksi tahap 4 lalu.
Maka dari itu, idealnya proses seleksi dan pemadanan data tidak akan memakan waktu yang lama. Mengacu pada proses yang sebelumnya, diprediksi maksimal BSU tahap 5 akan dicairkan dua pekan dari tanggal BSU tahap 4 cair.
Cara Cek Penerima BSU Tahap 5
Hingga saat ini masih belum ada informasi lebih detail mengenai penyaluran BSU tahap 5. Meski begitu, kemungkinan besar mengenai cara cek penerima BSU 2022 tahap 5 tidak akan jauh berbeda dengan yang sebelumnya, yaitu:
1. Pertama, buka laman https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id/
Baca Juga: Cara Dapat BSU Tahap 5 2022, Segera Daftar Sebentar Lagi Cair!
2. Kemudian, pilih menu "Cek Status Calon Penerima BSU". Sebelumnya, pastikan dulu bahwa Anda sudah memiliki akun yang terdaftar.
3. Namun, jika belum maka silakan daftar dan lengkapi data diri di kolom yang telah tersedia.
4. Isikan Nomor Induk Kependudukan (NIK), nama lengkap, tanggal lahir hingga nomor handphone Anda.
5. Lalu silakan aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang dikirim ke HP Anda.
6. Setelah berhasil, cobalah untuk login dan lengkapi kembali biodata diri.
7. Lalu langkah terakhir adalah, cek pemberitahuan. Jika Anda terdaftar sebagai penerima BSU 2022, maka akan ada centang hijau notifikasi. Namun jika Anda tidak termasuk penerima BSU 2022, maka akan ada notifikasi "tidak terdaftar".
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Sumut Darurat Agraria: 450 Konflik Mandek, 1,8 Juta Jiwa Terdampak Bencana Sepanjang 2025
-
Roy Suryo Siap Laporkan Balik Eggi Sudjana, Sebut Ada Strategi Adu Domba 'Otoritas Solo'
-
Heboh Kota Tua Jadi Lokasi Syuting Film Lisa BLACKPINK, Begini Penjelasan Pihak Pengelola
-
Batal Lanjutkan RJ, Penghentian Kasus Hogi Minaya Tinggal Tunggu Surat Kejari Sleman
-
Nyaris Seluruh Faskes di Daerah Bencana Sumatera Berfungsi Normal
-
Buka Pelatihan Komunikasi Sosial, Kapolda Metro Jaya: Polisi Jangan Sakiti Hati Masyarakat!
-
Isu Reshuffle Kabinet Mencuat, PKB Beri Respons Begini
-
Lisa BLACKPINK 'Ambil Alih' Kota Tua untuk Syuting Film, Sejumlah Jalan Direkayasa hingga 7 Februari
-
Ketegangan AS-Iran Meningkat, Komisi I DPR RI Desak Kemlu Siaga Lindungi WNI
-
Fit and Proper Test DPR Disebut Cuma Formalitas, Formappi: Hanya Panggung Politik