Wacana gelar Piala Dunia dua tahun sekali
Infantino juga sempat menuai kontroversi terkait wacana untuk mengubah waktu pelaksanaan Piala Dunia menjadi dua tahun sekali. Wacana itu akhirnya disambut dengan perdebatan pro dan kontra dari para pencinta sepak bola dan Timnas sepak bola seluruh dunia.
Main bola bareng Iwan Bule di Indonesia
FIFA kembali menuai kontroversi bersama dengan PSSI terkait menerima undangan bertanding pada laga persahabatan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (18/10/2022).
Infantino dan Iwan Bule tampak berbagi kebahagiaan bersama saat bertanding di lapangan hijau. Tetapi kebahagian tersebut justru dinilai sebagai wujud hilangnya empati dari kedua tokoh besar sepak bola itu.
Mantan wakil ketua KPK Laode M Syarif, yang juga anggota tim Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF), menyinggung bahwa pertandingan tersebut dilakukan di tengah kondisi berduka publik atas Tragedi Kanjuruhan.
Melalui akun Twitter miliknya, Laode bahkan menyebut keduanya bermain sepak bola di atas kuburan para korban tragedi berdarah tersebut.
Komentar yang dilayakan Laode itu, dikemukakan di akun media sosial Twitternya @LaodeMSyarif. Laode singgung nurani Ibul yang tengah menemani Presiden FIFA, Gianni Infantino, dimana keduanya bermain sepak bola dalam laga persahabatan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta.
"Sedang bersenang-senang di atas 'Kuburan Masih Basah' dari 133 jenazah Stadion Kanjuruhan," cuit Laode M Syarif dikutip Suara.com, Rabu (19/10/2022).
Baca Juga: Beda Hasil Pertemuan Presiden FIFA dengan Jokowi dan Ketum PSSI
Laode juga sontak menuntut tanggung jawab dari Iwan Bule selaku ketua PSSI atas Tragedi Kanjuruhan.
"Jadilah PERHATIAN" dan "Jadilah BERTANGGUNG JAWAB. Di mana hati-pikiran-jiwamu," tambahnya dalam bahasa Inggris.
Kontributor : Armand Ilham
Berita Terkait
-
Beda Hasil Pertemuan Presiden FIFA dengan Jokowi dan Ketum PSSI
-
Sentil Ketum PSSI Iwan Bule Main Bola Bareng Presiden FIFA, Vino G Bastian: Mending Jenguk Korban Tragedi Kanjuruhan
-
Akhiri Kunjungannya di Indonesia, Presiden FIFA Diantar Ketum PSSI dan Erick Thohir ke Bandara
-
Pemerintah dan FIFA Bekerja Sama untuk Transformasi Sepak Bola Indonesia
-
Asops Mabes Polri Bawa 4 Map untuk Diperiksa Komnas HAM Terkait Perjanjian Kerja Sama dengan PSSI
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
OTT KPK di Riau! Gubernur dan Kepala Dinas Ditangkap, Siapa Saja Tersangkanya?
-
KPK Sebut OTT di Riau Terkait dengan Korupsi Anggaran Dinas PUPR
-
Polisi Berhasil Tangkap Sindikat Penambangan Ilegal di Taman Nasional Gunung Merapi
-
600 Ribu Penerima Bansos Dipakai Judi Online! Yusril Ungkap Fakta Mencengangkan
-
Pemerintah Segera Putihkan Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan, Catat Waktunya!
-
Pengemudi Ojol Jadi Buron Usai Penumpangnya Tewas, Asosiasi Desak Pelaku Serahkan Diri
-
Sempat Kabur Saat Kena OTT, Gubernur Riau Ditangkap KPK di Kafe
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Sejarah Terukir di Samarkand: Bahasa Indonesia Disahkan sebagai Bahasa Resmi UNESCO
-
Tolak Gelar Pahlawan Soeharto, Koalisi Sipil Ungkap 9 Dosa Pelanggaran HAM Berat Orde Baru