Kemudian, Ridwan melihat Arif, Baiquni, dan Chuck sudah duduk di depan laptop. Sedangkan pada saat itu, Ridwan duduk menghadap bagian belakang layar laptop.
Chuck kemudian mengajak Ridwan untuk mengobrol. Diakui oleh Ridwan, pada saat itu Chuck bertanya tentang pengalaman Ridwan selama tinggal di Komplek Polri Duren Tiga.
Tidak berselang lama, anak buah Ridwan yaitu Ipda Arsyad Daiva Gunawan datang ke rumah tersebut. Arsyad melaporkan apa saja yang terjadi di TKP penembakan Brigadir J, mulai dari sistem pengamanan, sampai dengan police line yang rusak.
Sebagai informasi, Ridwan sendiri yang menunjuk Arsyad sebagai kepala tim pengamanan TKP rumah dinas Ferdy Sambo.
Kemudian, Arsyad beranjak meninggalkan rumahnya. Namun, setelah beberapa saat, tiba-tiba Arif berdiri pergi meninggalkan teras rumah, dan diikuti oleh kedua rekannya tersebut.
Diakui oleh Ridwan, ia tidak mengetahui apa yang mereka tonton sampai membuat ketiga anak buah Ferdy Sambo tersebut bolak-balik keluar rumah, yang ia ketahui, anak buah Sambo tersebut menonton sesuatu selama kurang lebih 5-7 menit.
Sejak kejadian tersebut, Ridwan tidak lagi bertanya tentang apa yang mereka tonton karena ia merasa tidak ada yang mencurigakan.
Namun, setelah hampir satu bulan, tepatnya pada tanggal 4 Agustus 2022, Ridwan baru mengetahui apa yang ditonton oleh Arif, Chuck, dan juga Baiquni.
Ridwan mengetahui bahwa ketiga anak buah Ferdy Sambo tersebut melihat Brigadir J melintas di taman rumah dinas Sambo sebelum Sambo tiba di rumah tersebut. Padahal, dalam keterangan Sambo, Brigadir J sudah tewas sebelum ia tiba di rumah dinas.
Baca Juga: Kak Seto Kena Tipu, Anak Bungsu Putri Candrawati yang Diperjuangkannya Ternyata Hasil Adopsi
Sebagai informasi, AKBP Ridwan Soplanit menjadi satu dari belasan nama saksi kasus obstruction of justice alias upaya menghalangi penegakan hukum dalam penyelidikan pembunuhan Brigadir J.
Ridwan sendiri telah menempuh sidang kode etik yang berujung pada keputusan demosi 8 tahun oleh Komisi Kode Etik Polri atau KKEP. Ridwan telah mengajukan banding atas putusan tersebut.
Untuk mensukseskan pengajuan bandingnya tersebut, Ridwan sendiri telah menggandeng pengacara kondang, OC Kaligis, untuk mendampinginya agar berhasil memenuhi banding tersebut.
Kontributor : Syifa Khoerunnisa
Tag
Berita Terkait
-
Kak Seto Kena Tipu, Anak Bungsu Putri Candrawati yang Diperjuangkannya Ternyata Hasil Adopsi
-
Terungkap! Anak Bungsu Putri Candrawathi Ternyata Hasil Adopsi, Kak Seto Akui Kena Prank
-
Susi ART Ferdy Sambo Dinilai Berbelit-belit saat Sidang Berlangsung, Suami: Jangan Bohong, Jujur Saja
-
Blak-blakan Penyidik Akui Takut Terhadap Ferdy Sambo: Saya Sekali Diperintah Langsung Melaksanakan
-
Bikin Jantungan! Video Rizky Billar Hendak Ceburkan Baby L ke Kolam, Warganet: Bercandanya Serem Banget
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
KPK: Pemeriksaan Gus Alex oleh Auditor BPK Fokus Hitung Kerugian Negara
-
Vonis 6 Bulan untuk Demonstran: Lega Orang Tua, Tapi Ada yang Janggal Soal Kekerasan Polisi!
-
Banjir Jakarta Meluas Kamis Malam: 46 RT dan 13 Ruas Jalan Terendam
-
Gabung PSI, Rusdi Masse Dijuluki 'Jokowinya Sulsel' dan Siap Tempati Posisi Strategis DPP
-
Ray Rangkuti Kritik Standar Etika Pejabat: Jalur Pintas hingga DPR Jadi 'Dewan Perwakilan Partai'
-
Kemensos Dampingi Keluarga Randika yang Viral Disebut Meninggal Kelaparan
-
Tunggu Hal Ini Lengkap, Kaesang Bakal Umumkan Sosok 'Mr J' di Waktu yang Tepat
-
Transjakarta 'Nyerah' Diterjang Banjir, Momen Penumpang Diangkut Truk di Daan Mogot Viral
-
Jakarta Dikepung Banjir Lagi: Tanggul Jebol, Ratusan Rumah di Cengkareng Terendam Air 1 Meter
-
Ironi Lumbung Pangan Indramayu: Harga Gabah Naik, Petani Terpaksa Beli Pupuk di Pasar Gelap