Suara.com - Ayat kursi adalah salah satu ayat yang ada di dalam Al Qur'an, tepatnya di surat Al Baqarah ayat 255. Ayat kursi memiliki keutamaan yang sangat besar, oleh karenanya doa ayat kursi seringkali dijadikan doa harian.
Ayat kursi merupakan ayat yang paling agung dalam Al-Qur'an. Sebab di dalamnya disebutkan nama-nama Allah yang agung, yakni Al Hayyu dan Al Qayyum.
Bagi Anda yang hendak menjadikan doa ayat kursi sebagai doa harian, berikut ini bacaan doa ayat kursi latin lengkap dengan doa setelah membaca ayat kursi hingga apa saja keutamaan membaca doa ini.
Bacaan Ayat Kursi Latin
Allaahu Laailaaha illa huwal hayyul qayyuum. Laa ta'khudzuhu sinatuw walaa nauum. Lahuu maa fissamaawaati wamaa fil ardhi. Mangdzalladzii yasyfa'u 'indahuu illai bi idznih. Ya'lamu maa baina aiydiihim wamaa kholfahum walaa yukhiithuuna bisyayin min 'ilmihii illaa bimaa syaaa a. wasi'a kursiyyuhus samaawaati wal ardho. Walaa yauduhuu khifdhuhumaa wa huwal'aliyyul 'adhiim.
Artinya:
Allah, tidak ada Tuhan melainkan Dia Yang Hidup kekal lagi terus-menerus mengurus (makhluk-Nya), tidak mengantuk, dan tidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yang di langit dan di bumi. Tiada seorang pun yang dapat memberi syafaat di sisi Allah melainkan dengan seizin-Nya. Allah mengetahui semua apa yang di hadapan mereka dan di belakang mereka, dan mereka tidak mengetahui apa-apa dari ilmu Allah melainkan apa yang dikehendaki-Nya. Kursi Allah meliputi langit dan bumi. Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya, dan Allah Mahatinggi lagi Mahabesar. (QS. Al Baqarah: 255).
Doa Setelah Membaca Ayat Kursi
Setelah selesai membaca ayat kursi dianjurkan untuk membaca doa sesudahnya. Hal ini tertuang dalam kitab Abwabul Faraj.
Dalam kitab itu disebutkan bahwa Syaikh Muhyidin bin Arabi mengatakan, ‘Barangsiapa membaca ayat kursi sebanyak bilangan katanya, ataupun bilangan hurufnya, atau bilangan para Rasul, maka hendaklah ia membaca doa di bawah ini setelah merampungkan bilangan tersebut:
Allahummaj’alli burhanan yuritsuni amanan wa anisni bika ‘an kulli mathlubin wash habni bi’awni ‘inayatika fi naili kulli marghubin ya qodiru ya jalilu wa qohiru ya ‘adzimu ya nashiru kataballahu la aghlibanna ana wa rusuli innallaha qowiyyun ‘azizun.
Artinya:
“Ya Allah, jadikanlah bagiku suatu bukti yang mewariskan rasa aman bagiku, akrabilah aku dengan-Mu dari segala yang dipinta, temanilah aku dengan bantuan pertolongan-Mu dalam meraih semua yang diinginkan, wahai Zat Yang Maha Kuasa, Yang Maha Mulia, Yang Maha Perkasa, Yang Maha Agung, Yang Maha Penolong. Allah telah menetapkan, ‘Aku dan rasul-rasul-Ku pasti menang, sesungguhnya Allah Maha Kuat lagi Maha Perkasa.’”
Keutamaan Ayat Kursi
Ada banyak sekali keutamaan yang akan didapatkan oleh orang-orang yang rajin mengamalkan doa ayat kursi. Berikut beberapa keutamaan membaca ayat kursi.
Berita Terkait
-
Panduan Cara Sujud Sahwi yang Benar, Lengkap Bacaan Doa Latin dan Artinya
-
Arti Doa Tahiyat Akhir dalam Sholat Lengkap dengan Tulisan Latin
-
Doa Qunut Lengkap dan Panduan Tata Cara Membaca yang Benar
-
Urutan Doa Setelah Sholat Fardhu Lengkap Tulisan Latin dan Artinya
-
Bacaan Niat dan Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap Latin dan Artinya
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Ahli Bedah & Intervensi Jantung RS dr. Soebandi Jember Sukses Selamatkan Pasien Luka Tembus Aorta
-
Wamen Dzulfikar: Polisi Aktif di KP2MI Strategis Perangi Mafia TPPO
-
Anggota DPR Ini Ingatkan Bahaya Pinjol: Banyak yang Ngira Itu Bisa Selesaikan Masalah, Padahal...
-
Gibran Wakili Prabowo di Forum KTT G20, DPR: Jangan Cuma Hadir, Tapi Ikut Dialog
-
Mahfud MD Sebut Prabowo Marah di Rapat, Bilang Bintang Jenderal Tak Berguna Jika Tidak Bantu Rakyat
-
RUU PPRT 21 Tahun Mandek, Aktivis Sindir DPR: UU Lain Kilat, Nasib PRT Dianaktirikan
-
KSPI Desak RUU PPRT Disahkan: Pekerja yang Menopang Ekonomi Justru Paling Diabaikan
-
Cegat Truk di Tol Cikampek, Polda Metro Bongkar Penyelundupan Pakaian Bekas Impor Rp 4,2 Miliar
-
Detik-detik Mencekam Pesawat Oleng Lalu Jatuh di Karawang, Begini Kondisi Seluruh Awaknya
-
Inovasi Layanan PT Infomedia Nusantara Raih Penghargaan dari Frost & Sullivan